SuaraLampung.id - Dinas Kesehatan (Dinkes) Provinsi Lampung mencatat terjadi penambahan kasus terkonfirmasi positif COVID-19 sebanyak 585 orang dan delapan orang meninggal dunia.
"Penambahan positif COVID-19 hari ini ada 585 kasus sehingga total kumulatif kasus ada 67.074 orang dari sebelumnya 66.489 kasus," ujar Kepala Dinas Kesehatan Provinsi Lampung, Reihana.
Penambahan delapan orang yang meninggal dunia akibat COVID-19 sehingga total ada 3.952 kasus kematian akibat infeksi virus corona.
"Untuk kasus terkonfirmasi positif COVID-19 ada di Kota Bandarlampung ada sebanyak 83 orang Metro sembilanorang, Kabupaten Pringsewu 64 orang, Pesawaran 38 orang," katanya.
Terdapat 35 orang di Lampung Utara, Lampung Tengah 33 orang, Tulang Bawang 20 orang, Tulang Bawang Barat 13 orang.
"Lalu di Kabupaten Mesuji ada 15 orang yang terkonfirmasi positif, selanjutnya di Tanggamus ada 55 orang, Lampung Selatan 76 orang, Way Kanan 25 orang, Lampung Timur 86 orang, Lampung Barat 26 orang dan Pesisir Barat tujuh orang," ucapnya.
Untuk kasus meninggal dunia sebanyak delapan orang tersebut berasal dari Kota Bandarlampung sebanyak satu orang, Metro dua orang.
"Selanjutnya di Kabupaten Lampung Tengah ada dua kasus kematian dan Lampung Timur tiga kasus," katanya.
Kasus suspek ditemukan tujuh kasus baru dengan 126 kasus dalam pantauan."Dengan masih bertambahnya kasus COVID-19 masyarakat diharapkan dapat terus menerapkan protokol kesehatan, jangan pernah lelah terapkan ini," ujarnya. (ANTARA)
Baca Juga: Ketahuan Belanja Pakai Uang Palsu, Pria Asal Lampung Tengah Ditangkap aparat Polsek Kedaton
Tag
Berita Terkait
-
Pengakuan Pengedar Uang Palsu: Beli Secara Online Rp350.000, Terima Uang Palsu Rp1.050.000
-
Ketahuan Belanja Pakai Uang Palsu, Pria Asal Lampung Tengah Ditangkap aparat Polsek Kedaton
-
Kondisi JPO Jalan Kartini Memprihatinkan, Warga Takut Melintas karena Anak Tangga Sudah Keropos
-
Wali Kota Bandar Lampung Eva Dwiana Klaim Berhasil Kurangi Banjir, WALHI Lampung Beber Data Berbeda
-
Angka Stunting di Lampung Tahun 2021 Menurun
Terpopuler
- Kenapa Angin Kencang Hari Ini Melanda Sejumlah Wilayah Indonesia? Simak Penjelasan BMKG
- 4 Pilihan HP OPPO 5G Terbaik 2026 dengan RAM Besar dan Kamera Berkualitas
- 57 Kode Redeem FF Terbaru 25 Januari 2026: Ada Skin Tinju Jujutsu & Scar Shadow
- 6 HP Murah RAM Besar Rp1 Jutaan, Spek Tinggi untuk Foto dan Edit Video Tanpa Lag
- Bojan Hodak Beberkan Posisi Pemain Baru Persib Bandung
Pilihan
-
5 Rekomendasi HP RAM 12 GB Paling Murah, Cocok buat Gaming dan Multitasking
-
Kenaikan Harga Emas yang Bikin Cemas
-
Sah! Komisi XI DPR Pilih Keponakan Prabowo Jadi Deputi Gubernur BI
-
Hasil Akhir ASEAN Para Games 2025: Raih 135 Emas, Indonesia Kunci Posisi Runner-up
-
5 Rekomendasi HP 5G Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp1 Jutaan!
Terkini
-
Cara Mengurutkan Pecahan dari yang Terkecil ke Terbesar, Dijamin Mudah
-
Memahami Sifat Komutatif, Asosiatif, dan Distributif dalam Operasi Hitung
-
Dari Davos, BRI Tegaskan Peluang Kolaborasi Fintech dan Perbankan di Indonesia
-
Promo Suuegeerr Alfamart Jelang Ramadan: Tebus Minuman Segar Cuma Rp2.500
-
Cara Menghitung Perbandingan Senilai dan Berbalik Nilai, Mudah Dipahami