Scroll untuk membaca artikel
Wakos Reza Gautama
Kamis, 03 Februari 2022 | 08:27 WIB
Ilustrasi kecelakaan. Satuan Lantas Polres Tanggamus masih menangani kasus kecelakaan di Cukuh Balak. [Unsplash]

"Jadi dalam penanganan perkara ini, kami berupaya semaksimal mungkin untuk mengedepankan transparansi. Setiap progresnya kami selalu sampaikan pada pihak keluarga korban dan penasehat hukumnya," kata Kasat.  

Dia berharap doa dan dukungan, agar kasus tersebut segera menemukan titik terang. "Kami memohon kepada segenap masyarakat untuk mendoakan supaya kasus ini segera menemukan titik terang," ujarnya. 

Load More