SuaraLampung.id - Kebakaran hebat melanda Pasar Mulyo di Tiyuh Mulyo Kencana, Tulangbawang Tengah, Tulangbawang Barat pada Minggu pagi, (26/12/2021). Dugaan sementara, penyebab kebakaran tersebut karena konsleting listrik.
Salah satu pemilik toko R mengatakan, kejadian tersebut terjadi sekitar pukul 06.30 WIB. Saat itu ia memang sedang berada di luar wilayah Pasar Tiyuh Mulyo Kencana, sehingga tidak mengetahui persis kejadian kebakarannya.
"Untuk penyebabnya saya kurang tahu, karena memang rencananya itu hari ini mau pindah toko. Untuk korban jiwa tidak ada, tapi kerugian bisa mencapai Rp40 jutaan, karena ada sepeda motor Honda Scoopy yang terbakar, dua tv, dan tabung ban serta gas," kata
Kepala Dusun LK I Tiyuh Mulyo Kencana Budi Utomo Kepala Dusun LK I menjelaskan, awalnya ia mendapatkan laporan masyarakat, bahwa di Pasar Mulyo terjadi kebakaran. Saat di lokasi, api sudah membesar dan membakar empat kios di dalam pasar.
Baca Juga: BMKG: Lampung Bakal Diguyur Hujan Intensitas Ringan Hari Minggu Ini
"Kemudian kami coba padamkan dengan alat seadanya, sementara untuk korban jiwa dipastikan sudah tidak ada. Saat terjadi kebakaran, pemilik kios ada yang ditinggal BAB dan suami salah satu pemilik kios memang lagi di luar pasar," jelas Budi Utomo.
Melansir lampungpro.co-jaringan Suara.com, untuk upaya memadamkan api, pihak Pemadam Kebakaran Pemkab Tulangbawang Barat, menerjunkan dua unit armada pemadaman kebakaran. Ada pun armada yang diturunkan ini, dari Pos Candra Mukti. Sementara api baru bisa dipadamkan setelah kurang lebih kurang satu jam.
Berita Terkait
-
Potret Kopda Basar Jalani Rekonstruksi Kasus Penembakan 3 Anggota Polri
-
JungleSea Resmi Dibuka di Kalianda Lampung: Perpaduan Keindahan Alam dan Wahana Edukatif Keluarga
-
Seruit Bukan Satu-satunya, Ini 6 Kuliner Lampung yang Siap Manjakan Lidahmu
-
Libur Lebaran di Lampung? Ini 6 Destinasi Wisata Seru yang Wajib Dikunjungi
-
Seorang Polisi Jadi Korban Begal di Cikarang, Honda Scoopy Miliknya Dibawa Kabur
Terpopuler
- Advokat Hotma Sitompul Meninggal Dunia di RSCM
- Jay Idzes Ditunjuk Jadi Kapten ASEAN All Star vs Manchester United!
- Kejutan! Justin Hubner Masuk Daftar Susunan Pemain dan Starter Lawan Manchester United
- Sosok Pria di Ranjang Kamar Lisa Mariana Saat Hamil 2021 Disorot: Ayah Kandung Anak?
- Hotma Sitompul Wafat, Pengakuan Bams eks Samsons soal Skandal Ayah Sambung dan Mantan Istri Disorot
Pilihan
-
LAGA SERU! Link Live Streaming Manchester United vs Lyon dan Prediksi Susunan Pemain
-
BREAKING NEWS! Indonesia Tuan Rumah Piala AFF U-23 2025
-
Aksi Kamisan di Semarang: Tuntut Peristiwa Kekerasan terhadap Jurnalis, Pecat Oknum Aparat!
-
Belum Lama Direvitalisasi, Alun-alun Selatan Keraton Solo Dipakai Buat Pasar Malam
-
IHSG Susah Gerak, Warga RI Tahan Belanja, Analis: Saya Khawatir!
Terkini
-
Rekonstruksi Penembakan Polisi di Way Kanan: Ada Adegan Dihilangkan, Pelaku Tidak Menyesal
-
Geger! Korupsi Tol Lampung Terungkap: Negara Rugi 66 Miliar, Kontraktor BUMN Terseret?
-
Pemutihan Pajak Terakhir di Lampung Sebelum Kendaraan Bodong Dihapus Permanen
-
Terungkap! Detik-Detik Oknum TNI Tembak 3 Polisi di Arena Sabung Ayam Way Kanan
-
Korupsi Dana KB: Mantan Bendahara Dinas PPKB Tubaba Ditahan