SuaraLampung.id - Ustaz Felix Siauw mengikuti langsung pengajian K.H. Ahmad Bahauddin atau Gus Baha di Pleret, Yogyakarta.
Datangnya Ustaz Felix Siauw ke pengajian Gus Baha ini tentu mengagetkan banyak pihak. Selama ini banyak yang beranggapan pemikiran Ustaz Felix Siauw berseberangan dengan pemikiran para kiai NU.
Nyatanya perbedaan pemikiran itu tidak menghalangi Ustaz Felix Siauw untuk ikut menimba ilmu dari Gus Baha, yang merupakan kiai NU.
Ustaz Felix Siauw mengaku sudah lama mengikuti pengajian Gus Baha walau hanya lewat YouTube dan media sosial. Dan ia baru kesampaian mengikuti langsung pengajian Gus Baha di Pleret, Yogyakarta.
Baca Juga: Wudhu Sebelum Tidur, Ini Efek Luar Biasa yang Kamu Rasakan
"Saya memperhatikan beliau bukan hanya sekali ini saja, tapi dari beberapa waktu nonton di YouTube nonton di media sosial," kata Ustaz Felx Siauw dikutip dari YouTube ONLINE BERBAGI.
Menurut Ustaz Felix Siauw, Gus Baha memiliki sudut pandang berbeda yang unik dalam membahas suatu permasalahan.
"Dan bisa membesarkan hati orang-orang yang belum bisa terlalu dekat belum bisa terlalu taat dengan Allah," ujar ustaz yang pernah disebut bagian dari kelompok Hizbut Tahrir Indonesia (HTI) ini.
Cara Gus Baha menyampaikan dakwah dengan sudut pandang berbeda ini menurut Ustaz Felix Siauw sangat penting.
"Karena pendekatan kultur, pendekatan budaya di Indoensia saya pikir punya nilai lebih dan Gus Baha memberikan itu bagi kita," tuturnya.
Baca Juga: Uang Kas Masjid Haram untuk Pengajian? Ini Kata Gus Baha
Ustaz Felix Siauw juga sangat bersyukur untuk pertama kalinya bisa mengikuti pengajian Gus Baha secara langsung.
Berita Terkait
-
Doktif Tuntut Bukti Richard Lee Sudah Disunat: Apakah Laki-Laki Harus Langsung Khitan Usai Mualaf?
-
Cerita Steven Wongso Mualaf: Setelah Putus dengan Arafah Rianti, Ibu Tak Tahu
-
Bukan Demi Nikah, Steven Wongso Mualaf Setelah Putus dari Arafah Rianti
-
Bukan Hanya Kembali Suci, Ternyata Begini Arti Idulfitri Menurut Pendapat Ulama
-
Hasan Nasbi Suruh Jurnalis Tempo Masak Kepala Babi, Ustaz Felix Siauw: Gak Ada Adab!
Terpopuler
- Advokat Hotma Sitompul Meninggal Dunia di RSCM
- Hotma Sitompul Wafat, Pengakuan Bams eks Samsons soal Skandal Ayah Sambung dan Mantan Istri Disorot
- 10 HP Midrange Terkencang Versi AnTuTu Maret 2025: Xiaomi Nomor 1, Dimensity Unggul
- 6 Rekomendasi Parfum Indomaret Wangi Mewah Harga Murah
- Pemutihan Pajak Kendaraan Jatim 2025 Kapan Dibuka? Jangan sampai Ketinggalan, Cek Jadwalnya!
Pilihan
-
Jadwal Dan Rute Lengkap Bus Trans Metro Dewata di Bali Mulai Besok 20 April 2025
-
Polemik Tolak Rencana Kremasi Murdaya Poo di Borobudur
-
8 Rekomendasi HP Murah Rp 2 Jutaan Memori 256 GB Terbaik April 2025
-
5 Rekomendasi HP Murah Rp 1 Jutaan Memori 256 GB Terbaik April 2025
-
Hasil BRI Liga 1: Comeback Sempurna, Persib Bandung Diambang Juara
Terkini
-
Konflik Satwa-Manusia di Lampung Mengerikan: 9 Nyawa Melayang
-
Kades Ditandu 12 Km Demi Berobat: Realita Pesisir Barat Usai Lepas Status Daerah Tertinggal
-
Bening by Helena: UMKM Ini Sulap Limbah Jadi Perhiasan Cantik
-
Besok Rekayasa Lalu Lintas di Bandar Lampung Saat Aksi Bela Palestina: Ini Jalur Alternatifnya
-
Korupsi Gerbang Rumdis Bupati Lampung Timur, Dawam Rahardjo Dijebloskan ke Bui