SuaraLampung.id - Fakta baru terungkap dari peristiwa kecelakaan maut Vanessa Angel dan Bibi Ardiansyah.
Menurut Faisal, ayah Bibi Ardiansyah, Vanessa Angel tidak langsung tewas ketika kecelakaan terjadi di tol Jombang-Mojokerto pada 4 November 2021.
Menurut Faisal, Vanessa Angel masih sadar ketika kecelakaan terjadi. Hal itu diketahui dari Tubagus Joddy yang menjadi sopir maut.
Faisal mengaku begitu mendengar kabar anaknya kecelakaan, ia segera menelepon Joddy. Saat telepon diangkat, Joddy menangis.
Baca Juga: Gala Bersama Keluarga Bibi Ardiansyah Terus, Apakah Ayah Vanessa Angel Protes?
"Langsung saya telepon Joddy. 'Halo', dia nangis, si Gala (anak Vanessa dan Bibi) nangis, ada suara Gala, (saya tanya) 'itu kenapa', 'kecelakaan om', 'bagaimana keadaan si Febri (Bibi)', 'belum kelihatan Om', 'belum kelihatan gimana?'" kata Faisal di acara Hotman Paris Show dikutip Jumat (19/11/2021).
Faisal terus mencecar Joddy karena ingin tahu apa yang sebenarnya terjadi. Kali ini, dia menanyakan kondisi Vanessa Angel.
Joddy di situ mengatakan kalau Vanessa Angel masih sadar.
"'Vanessa bagaimana', 'sadar om sadar om', 'sadar bagaimana?', saya pas ngomong begitu, langsung masuk satu foto, wah parah banget, saya lemas, langsung saya telepon mamahnya," ujar Faisal.
Faisal lantas minta anaknya untuk mencari tiket pesawat ke Surabaya. Lantaran tak ada, mereka berangkat ke Surabaya menggunakan jalur darat.
Baca Juga: Sembari Menangis, Tubagus Joddy Mengaku Vanessa Angel Sempat Sadar
Tapi di perjalanan, Faisal mendapat telepon dari polisi. Dia diberitahu kalau mobil yang ditumpangi Bibi Ardiansyah dan Vanessa Angel benar alami kecelakaan.
Berita Terkait
-
Curhatan Hati Gala Sky Rayakan Lebaran, Ingin Vanessa Angel Hidup Lagi
-
Fuji Diejek Jelek TikToker Malaysia, Psikolog Lita Gading Pasang Badan: yang Penting Populer
-
Beda Sikap Thariq Halilintar dan Verrell Bramasta saat Fuji Ziarah Makam Vanessa Angel
-
Ziarah Makam Vanessa Angel saat Lebaran, Penampilan Fuji Jadi Perbincangan
-
3 Figur Publik Dicap Mertua Idaman, Perlakuannya ke Menantu Tuai Decak Kagum
Terpopuler
- Pemutihan Pajak Kendaraan Jatim 2025 Kapan Dibuka? Jangan sampai Ketinggalan, Cek Jadwalnya!
- Emil Audero Menyesal: Lebih Baik Ketimbang Tidak Sama Sekali
- Forum Purnawirawan Prajurit TNI Usul Pergantian Gibran hingga Tuntut Reshuffle Menteri Pro-Jokowi
- 5 Rekomendasi Moisturizer Indomaret, Anti Repot Cari Skincare buat Wajah Glowing
- Kata Anak Hotma Sitompul Soal Desiree Tarigan dan Bams Datang Melayat
Pilihan
-
Pembayaran Listrik Rumah dan Kantor Melonjak? Ini Daftar Tarif Listrik Terbaru Tahun 2025
-
AS Soroti Mangga Dua Jadi Lokasi Sarang Barang Bajakan, Mendag: Nanti Kita Cek!
-
Kronologi Anggota Ormas Intimidasi dan Lakukan Pemerasan Pabrik di Langkat
-
Jantung Logistik RI Kacau Balau Gara-gara Pelindo
-
Emansipasi Tanpa Harus Menyerupai Laki-Laki
Terkini
-
Ribuan Warga Lampung Bersatu untuk Palestina: Babang Tamvan Serukan Boikot Produk Israel
-
Truk Pengangkut Rongsokan Hantam Pelabuhan Bakauheni: Diduga Rem Blong
-
Cuaca Buruk di Bandara Radin Inten II, Lion Air Mendarat di Palembang
-
Konflik Satwa-Manusia di Lampung Mengerikan: 9 Nyawa Melayang
-
Kades Ditandu 12 Km Demi Berobat: Realita Pesisir Barat Usai Lepas Status Daerah Tertinggal