SuaraLampung.id - Dua musisi legenda Indonesia Achmad Albar dan Rhoma Irama berbincang bersama di YouTube Rhoma Irama Official.
Achmad Albar dan Rhoma Irama adalah dua raja di musik di genre masing-masing.
Achmad Albar dengan Godbless-nya adalah Raja Rock Indonesia. Sementara Rhoma Irama adalah Raja Dangdut.
Biar berbeda genre, Achmad Albar dan Rhoma Irama ternyata bersahabat. Mereka sering ketemu dan ngobrol banyak hal.
Baca Juga: Bangga! 4 Film dari Indonesia Tayang di Festival Fil Fra Sor Norwegia
Namun dalam urusan main film, Achmad Albar punya keyakinan berbeda dengan Rhoma Irama.
Pada obrolan tersebut, terungkap fakta bahwa Achmad Albar ogah main film bareng Rhoma Irama.
Rhoma Irama mengetahui mengenai kabar keengganan Achmad Albar main film bareng dirinya.
Karena itu pada kesempatan tersebut, Rhoma Irama menanyakan langsung alasan Achmad Albar tidak mau main film bareng dirinya.
"Beliau (Albar) bilang gue kalo diajak film ama Oma gue ga mau," kata Rhoma Irama.
Baca Juga: Menengok Aksi Para Karateka dalam Cobra Kai, Series Netflix Spin-off The Karate Kid
"Oiya," sambar Achmad Albar meneruskan pernyataan Rhoma Irama tersebut.
Berita Terkait
-
Pendidikan Mentereng Joko Anwar, Berani Sentil Isu Ijazah Palsu Jokowi
-
10 Film Indonesia Terlaris Sepanjang Masa, Jumbo Urutan Berapa?
-
Lucunya Hantu Pemula Berjuang Takuti Manusia di Film Dead Talents Society
-
Review Film Without Arrows: Dokumenter yang Diam-Diam Menancap di Hati
-
Glen Powell Jadi Penulis dan Pemain di Film Komedi Garapan Judd Apatow
Terpopuler
- Advokat Hotma Sitompul Meninggal Dunia di RSCM
- Hotma Sitompul Wafat, Pengakuan Bams eks Samsons soal Skandal Ayah Sambung dan Mantan Istri Disorot
- 10 HP Midrange Terkencang Versi AnTuTu Maret 2025: Xiaomi Nomor 1, Dimensity Unggul
- 6 Rekomendasi Parfum Indomaret Wangi Mewah Harga Murah
- Pemutihan Pajak Kendaraan Jatim 2025 Kapan Dibuka? Jangan sampai Ketinggalan, Cek Jadwalnya!
Pilihan
-
Jadwal Dan Rute Lengkap Bus Trans Metro Dewata di Bali Mulai Besok 20 April 2025
-
Polemik Tolak Rencana Kremasi Murdaya Poo di Borobudur
-
8 Rekomendasi HP Murah Rp 2 Jutaan Memori 256 GB Terbaik April 2025
-
5 Rekomendasi HP Murah Rp 1 Jutaan Memori 256 GB Terbaik April 2025
-
Hasil BRI Liga 1: Comeback Sempurna, Persib Bandung Diambang Juara
Terkini
-
Truk Pengangkut Rongsokan Hantam Pelabuhan Bakauheni: Diduga Rem Blong
-
Cuaca Buruk di Bandara Radin Inten II, Lion Air Mendarat di Palembang
-
Konflik Satwa-Manusia di Lampung Mengerikan: 9 Nyawa Melayang
-
Kades Ditandu 12 Km Demi Berobat: Realita Pesisir Barat Usai Lepas Status Daerah Tertinggal
-
Bening by Helena: UMKM Ini Sulap Limbah Jadi Perhiasan Cantik