"Saat ini jumlah followers dan subscribers di semua platform digital kami sudah mencapai 108 juta," ujar Abrar.
Portofolio usahanya beragam, mulai dari entertainment, label musik, hingga animasi. Bahkan RANS juga mengakuisisi klub sepakbola Indonesia, Cilegon FC yang kemudian bersalin nama menjadi RANS FC.
"Salah satu kunci sukses kami adalah membenangmerahkan semua lini bisnis kita ke dalam satu payung, yaitu media digital kami," Kata Abrar.
Sedikitnya adalah 10 bisnis yang dikepakkan Raffi, yakni RANS Entertaiment, RANS music, PowerRANSgers, RANS Animation Studio, RANS Esport, Toko Mama Gigi by Nagita Slavina, RANS Cilegon Football Club, Mylk, dan RANS PIK Basketball.
Baca Juga: Raffi Ahmad Bagikan Tips Liburan ke Luar Negeri Saat Pandemi, Wanti-wanti Soal Ini
"Terakhir, kami akan meluncurkan RANS Zoo di PIK," kata Abrar.
Dengan rentang bisnis seperti ini, tak heran jika organisasinya juga berkembang pesat. Jumlah karyawan yang tadinya hanya 3 orang, kini mencapai 300 orang.
Tidak hanya di Jakarta, karyawannya tersebar di beberapa kota di Tanah Air, terutama animator.
Faktor kunci lain lain, menurut Raffi adalah membangun profesionalisme melalui penciptaan sistem organisasi dan budaya kreatif di kalangan karyawan. Jika ditanya rahasia di balik kreativitas RANS sehingga lincah bergerak, Raffi dengan mantap menjawab sumber daya manusia (SDM) dan kultur kreatif.
“Saya tidak percaya ada yang namanya Superman, yang ada superteam,” katanya.
Baca Juga: Raffi Ahmad Bangun Kerajaan Bisnis RANS dari Garasi Kecil
Meski banyak datang darinya, menurutnya, ide-ide kreatif bisa muncul dari semua lini dan dieksekusi secara bersama.
Berita Terkait
-
Sebaiknya Mandi Berapa Kali Sehari? Beda Kebiasaan Tasya Farasya dan Nagita Slavina Disorot
-
Melayat ke Rumah Duka, Raffi Ahmad Unggah Potret Kenangan dengan Hotma Sitompul
-
7 Artis Pernah Jadi Klien Hukum Hotma Sitompul, Ada yang Berhadapan dengan Hotman Paris
-
Berjasa Besar Tangani Kasus Narkoba Raffi Ahmad, Hotma Sitompul Tak Minta Bayaran
-
Deretan Kasus Besar yang Ditangani Hotma Sitompul
Terpopuler
- Sama-sama Bermesin 250 cc, XMAX Kalah Murah: Intip Pesona Motor Sporty Yamaha Terbaru
- Robby Abbas Pernah Jual Artis Terkenal Senilai Rp400 Juta, Inisial TB dan Tinggal di Bali
- Profil Ditho Sitompul Anak Hotma Sitompul: Pendidikan, Karier, dan Keluarga
- Forum Purnawirawan Prajurit TNI Usul Pergantian Gibran hingga Tuntut Reshuffle Menteri Pro-Jokowi
- Ini Alasan Hotma Sitompul Dimakamkan dengan Upacara Militer
Pilihan
-
Liga Inggris: Kalahkan Ipswich Town, Arsenal Selamatkan MU dari Degradasi
-
Djenahro Nunumete Pemain Keturunan Indonesia Mirip Lionel Messi: Lincah Berkaki Kidal
-
7 Rekomendasi HP Murah Rp 2 Jutaan Layar AMOLED Terbaik April 2025
-
Perbandingan Spesifikasi vivo V50 Lite 4G vs vivo V50 Lite 5G, Serupa Tapi Tak Sama!
-
PT LIB Wajib Tahu! Tangan Dingin Eks Barcelona Bangkitkan Liga Kamboja
Terkini
-
Ribuan Warga Lampung Bersatu untuk Palestina: Babang Tamvan Serukan Boikot Produk Israel
-
Truk Pengangkut Rongsokan Hantam Pelabuhan Bakauheni: Diduga Rem Blong
-
Cuaca Buruk di Bandara Radin Inten II, Lion Air Mendarat di Palembang
-
Konflik Satwa-Manusia di Lampung Mengerikan: 9 Nyawa Melayang
-
Kades Ditandu 12 Km Demi Berobat: Realita Pesisir Barat Usai Lepas Status Daerah Tertinggal