SuaraLampung.id - Selebgram Rachel Vennya emosi. Pasanya ia dituduh nyolong dana bansos.
Saking emosinya, Rachel Vennya sampai gemetaran saat menyampaikan klarifikasi mengenai tudingan dirinya nyolong dana bansos.
Tudingan Rachel Vennya nyolong dana bansos bermula ketika dirinya yang mendapatkan pekerjaan endorse baju batik saat di Amerika Serikat.
"Jadi pas aku ke US itu, aku ditawarin mau diendorse batik sama temennya kak Denny. Dan aku dikasih info kalau dia mau satu IG foto dan satu IG story. Sorry ya kalau aku sampe gemeteran gini karena aku kalo emosi emang kayak gini," ujarnya.
Baca Juga: Rachel Vennya Dituding Nyolong Dana Bansos: Emosi sampai Gemeteran
Klien tersebut pun meminta refund kepada Rachel Vennya. Selebgram 26 tahun ini pun bersedia mengembalikan refund kepada klien tersebut.
"Kalau aku emang mau ambil Rp25 juta itu, aku mendingan dari awal nggak usah sempet-sempetin foto produknya, bikin IG story produknya. Kedua, aku juga udah minta maaf sama dia karena lupa dan aku bersedia juga untuk refund," ungkap Rachel Vennya.
Rachel Vennya pun minta maaf kepada pihak yang dimaksud. Namun, ia justru mendapatkan percakapan soal dirinya yang dituding nyolong dana bansos.
"Cuma yang aku bingung orang ini kayak capture cerita bahwa aku nggak ngembaliin duit Rp 22 juta ke orang yang aku nggak tau siapa. Terus dia bilang aku menyalahgunakan dana bansos. Dan yang nge-DM dia itu verified account. Jadi, aku nggak tau," ujar ibu dua anak ini.
Rachel Vennya pun menegaskan bahwa memang kesalahannya soal lupa posting dan ia sudah bertanggung jawab. Namun, ia tak sudi jika dibilang nyolong dana bantuan sosial. Padahal, segala hal terkait bantuan sosial ia selalu diurus oleh Kitabisa.
Baca Juga: Okin Berurusan dengan Polisi: Tunggu Saja ya, yang Baru-baru Nanti Gue Masukin Juga
"Pokoknya aku minta maaf banget ya karena aku telat ngepost kemarin. Aku akuin itu salah aku dan salah miskomunikasi dari tim aku. Tapi kalau emang aku merugikan orang lain apalagi mengambil hak yang bukan punya aku, aku terima semua somasi yang akan kalian berikan kepadaku," pungkas Rachel Vennya.
Berita Terkait
-
Ngikan di Bawah Baba Rafi: Hendy Setiono Bicara soal Perbedaan Visi dengan Okin
-
CEK FAKTA: Pendaftaran Dana Bansos Lewat Tautan di Media Sosial
-
Nama Rachel Vennya Terseret, Azizah Salsha Bakal Bikin Laporan Baru?
-
Sebut Nama Rachel Vennya di Kasus Azizah Salsha, Tiktoker Jessica Felicia Merasa Diperalat
-
Minta Maaf ke Azizah Salsha, Jessica Felicia Sebut Nama Rachel Vennya di Video
Terpopuler
- Sama-sama Bermesin 250 cc, XMAX Kalah Murah: Intip Pesona Motor Sporty Yamaha Terbaru
- Robby Abbas Pernah Jual Artis Terkenal Senilai Rp400 Juta, Inisial TB dan Tinggal di Bali
- Forum Purnawirawan Prajurit TNI Usul Pergantian Gibran hingga Tuntut Reshuffle Menteri Pro-Jokowi
- Profil Ditho Sitompul Anak Hotma Sitompul: Pendidikan, Karier, dan Keluarga
- 7 Rekomendasi Sabun Pemutih Wajah, Harga Terjangkau Kulit Berkilau
Pilihan
-
Pembayaran Listrik Rumah dan Kantor Melonjak? Ini Daftar Tarif Listrik Terbaru Tahun 2025
-
AS Soroti Mangga Dua Jadi Lokasi Sarang Barang Bajakan, Mendag: Nanti Kita Cek!
-
Kronologi Anggota Ormas Intimidasi dan Lakukan Pemerasan Pabrik di Langkat
-
Jantung Logistik RI Kacau Balau Gara-gara Pelindo
-
Emansipasi Tanpa Harus Menyerupai Laki-Laki
Terkini
-
Ribuan Warga Lampung Bersatu untuk Palestina: Babang Tamvan Serukan Boikot Produk Israel
-
Truk Pengangkut Rongsokan Hantam Pelabuhan Bakauheni: Diduga Rem Blong
-
Cuaca Buruk di Bandara Radin Inten II, Lion Air Mendarat di Palembang
-
Konflik Satwa-Manusia di Lampung Mengerikan: 9 Nyawa Melayang
-
Kades Ditandu 12 Km Demi Berobat: Realita Pesisir Barat Usai Lepas Status Daerah Tertinggal