SuaraLampung.id - Rizki DA diduga disindir Lesti Kejora dalam sebuah cuplikan video yang beredar luas di media sosial.
Pada video itu Lesti Kejora memang tidak menyebut nama Rizki DA secara terang-terangan.
Namun Lesti Kejora memberi petunjuk bahwa orang yang ia bicarakan ialah Rizki DA.
Pada video viral itu, terdengar Lesti Kejora menyebut mantannya pelit di depan Rizky Billar. Hal itu membuat suaminya langsung heboh.
Baca Juga: Lesti Kejora Sebut Mantan Pacar Pelit, Rizki DA Bereaksi: Terserah Ngomong Apa
"Dede pernah punya pengalaman lama banget yah. Hampir seumur-umur begitu tuh dede nggak pernah dibayarin," celetuk Lesti yang membuat Billar tertawa.
Netizen langsung berpikir mantan pacar Lesti yang pelit adalah Rizki DA.
Saat itu, istri Rizky Billar tersebut mengatakan bahwa mantan pacarnya tak pernah membayari dirinya saat berkencan. Ia mengaku selalu mengeluarkan uang dibanding sang mantan.
Menanggapi tudingan tersebut, Rizki DA berhati-hati dalam memberi komentar. Saat ditemui wartawan, kembaran Ridho DA itu tak ingin menanggapi berlebihan karena takut jadi masalah.
"No komen. Iki mah takut nanti jadi masalah," kata Rizki DA dilansir dari channel YouTube Cumicumi.
Baca Juga: Segera Menikah, Ridho DA Sudah Bayangkan Sedihnya saat Akad Tanpa sang Ayah
Rizki tak mau menanggapi karena kini ia dan Lesti sudah punya kehidupan masing-masing. Ia tak mau membicarakan masa lalunya.
"Biasa aja Iki mah, yang jalanain, yang tahu, terserah dia mau ngomong apa yang penting kita punya kehidupan masing-masing, ya sudah. Sudah punya koridor masing-masing," imbuhnya.
Berita Terkait
-
Rizky Billar Sindir Pengacara dan Oknum Coklat yang Bikin Gaduh Rumah Tangganya Dulu
-
Adegan Dewasa Lesti Kejora dan Rizky Billar Viral, Dicap Salah Tempat dan Bikin Malu
-
Sebelum Mualaf, Ruben Onsu Banyak Belajar Islam Versi Perempuan dari Lesti Kejora
-
Bernuansa Serba Pink, Harris Vriza Resmi Tunangan dengan Haviza Devi
-
Mualaf, Ruben Onsu Ungkap Sosok Pedangdut yang Temani Berproses Kenali Islam
Terpopuler
- Sama-sama Bermesin 250 cc, XMAX Kalah Murah: Intip Pesona Motor Sporty Yamaha Terbaru
- Robby Abbas Pernah Jual Artis Terkenal Senilai Rp400 Juta, Inisial TB dan Tinggal di Bali
- Profil Ditho Sitompul Anak Hotma Sitompul: Pendidikan, Karier, dan Keluarga
- Forum Purnawirawan Prajurit TNI Usul Pergantian Gibran hingga Tuntut Reshuffle Menteri Pro-Jokowi
- Ini Alasan Hotma Sitompul Dimakamkan dengan Upacara Militer
Pilihan
-
Liga Inggris: Kalahkan Ipswich Town, Arsenal Selamatkan MU dari Degradasi
-
Djenahro Nunumete Pemain Keturunan Indonesia Mirip Lionel Messi: Lincah Berkaki Kidal
-
7 Rekomendasi HP Murah Rp 2 Jutaan Layar AMOLED Terbaik April 2025
-
Perbandingan Spesifikasi vivo V50 Lite 4G vs vivo V50 Lite 5G, Serupa Tapi Tak Sama!
-
PT LIB Wajib Tahu! Tangan Dingin Eks Barcelona Bangkitkan Liga Kamboja
Terkini
-
Ribuan Warga Lampung Bersatu untuk Palestina: Babang Tamvan Serukan Boikot Produk Israel
-
Truk Pengangkut Rongsokan Hantam Pelabuhan Bakauheni: Diduga Rem Blong
-
Cuaca Buruk di Bandara Radin Inten II, Lion Air Mendarat di Palembang
-
Konflik Satwa-Manusia di Lampung Mengerikan: 9 Nyawa Melayang
-
Kades Ditandu 12 Km Demi Berobat: Realita Pesisir Barat Usai Lepas Status Daerah Tertinggal