SuaraLampung.id - Pencurian di rumah dinas Kantor Pos Pulau Panggung, Kabupaten Tanggamus, terungkap.
Polisi menangkap dua tersangka pencurian di rumah dinas Kantor Pos Pulau Panggung, Tanggamus.
Dua tersangka pencurian rumah dinas Kantor Pos Pulau Panggung, Tanggamus, ialah AN (24) dan BI (13) warga Pekon Tanjung Bagelung, Kecamatan Pulau Panggung, Kabupaten Tanggamus.
Kapolsek Pulau Panggung Polres Tanggamus Iptu Musakir, mengatakan, kedua pelaku ditangkap setelah teridentifikasi melalui rekaman kamera pengawas milik kantor pos setempat.
Baca Juga: Aksinya Sempat Viral di Media Sosial, Pencuri Aki Genset di Balikpapan Diringkus Polisi
Tidak hanya mencuri di rumah dinas kantor pos, para tersangka juga membobol lima kota amal di Pringsewu.
Kedua pelaku ditangkap di dua tempat berbeda.
"AN ditangkap saat berada di bengkel motor Pulau Panggung dan BI saat berada di rumahnya pada Rabu, 25 Agustus 2021 pukul 11.00 WIB," kata Iptu Musakir, Jumat (7/8/2021) dikutip dari Lampungpro.co--media jaringan Suara.com.
Dari penangkapan kedua tersangka, polisi menyita barang bukti sepeda motor yang digunakan keduanya dan kotak amal masjid keadaan kosong yang biasanya ada Kantor Pos.
Pencurian terjadi pada Senin (2/8/2021) diketahui sekitar pukul 07.30 WIB. Saksi Suryadi (45) selaku pegawai Kantor Pos tiba di kantor melihat jendela rumah dinas Kantor Pos terbuka.
Baca Juga: Pria Ini Diamankan Kepolisian Lantaran Mencuri Sepeda Motor Seorang Mahasiswi di Samarinda
Kemudian dia mengecek dan masuk ke dalam rumah dinas tersebut. Setibanya di rumah dinas tersebut dia melihat pintu tengah menuju Kantor Pos sudah terbuka dan kunci grendel pintu tersebut terlepas.
Berita Terkait
-
Tertipu Janji Gaji Rp15 Juta: Kisah Pemuda Bekasi Jadi Marketing Judi Online di Kamboja
-
Kasus Tangga JPO Daan Mogot Digondol Maling, Pramono: Jakarta Kadang-kadang Terlalu Menarik
-
Balas Dendam! Komplotan Curanmor Curi Motor Dinas Polisi di Masjid
-
Soal Bisnis Judol di Kamboja, Legislator Gerindra Pasang Badan Bela Dasco: Tuduhan Tak Berdasar!
-
Sebut Mustahil Dasco Terlibat Bisnis Judol, Elite Gerindra: Beliau Sudah Haji
Terpopuler
- Pemutihan Pajak Kendaraan Jatim 2025 Kapan Dibuka? Jangan sampai Ketinggalan, Cek Jadwalnya!
- Emil Audero Menyesal: Lebih Baik Ketimbang Tidak Sama Sekali
- Forum Purnawirawan Prajurit TNI Usul Pergantian Gibran hingga Tuntut Reshuffle Menteri Pro-Jokowi
- 5 Rekomendasi Moisturizer Indomaret, Anti Repot Cari Skincare buat Wajah Glowing
- Kata Anak Hotma Sitompul Soal Desiree Tarigan dan Bams Datang Melayat
Pilihan
-
Emansipasi Tanpa Harus Menyerupai Laki-Laki
-
Laga Sulit di Goodison Park: Ini Link Live Streaming Everton vs Manchester City
-
Pemain Keturunan Jawa Bertemu Patrick Kluivert, Akhirnya Gabung Timnas Indonesia?
-
Jadwal Dan Rute Lengkap Bus Trans Metro Dewata di Bali Mulai Besok 20 April 2025
-
Polemik Tolak Rencana Kremasi Murdaya Poo di Borobudur
Terkini
-
Ribuan Warga Lampung Bersatu untuk Palestina: Babang Tamvan Serukan Boikot Produk Israel
-
Truk Pengangkut Rongsokan Hantam Pelabuhan Bakauheni: Diduga Rem Blong
-
Cuaca Buruk di Bandara Radin Inten II, Lion Air Mendarat di Palembang
-
Konflik Satwa-Manusia di Lampung Mengerikan: 9 Nyawa Melayang
-
Kades Ditandu 12 Km Demi Berobat: Realita Pesisir Barat Usai Lepas Status Daerah Tertinggal