SuaraLampung.id - Program vaksinasi Covid-19 di sejumlah wilayah di Lampung Selatan memicu terjadinya kerumunan. Hal ini merupakan dampak tingginya antusias warga untuk mendapatkan suntik vaksin.
Kondisi tersebut terpantau di Puskesmas Kalianda dan di wilayah Tanjung Bintang. Masyarakat tanpa membludak hingga menimbulkan kerumunan.
Masyarakat mengaku rata-rata telah mengantri sejak pukul 06.00 WIB. Bahkan, meski sudah mengantri lama, banyak warga yang belum mendapatkan nomor antrean vaksin.
"Sudah antre sejak pagi, tapi belum juga kebagian kuota vaksinasi ini. Katanya vaksin sedikit dosisnya," kata Arifudin warga Kedaton, Kalianda, Lampung Selatan, dikutip dari Lampungpro.co - jaringan Suara.com, Senin (23/8/2021).
Baca Juga: Vaksinasi di Lanud Dhomber Auri Balikpapan Sebabkan Kerumunan, Warganet: Rapatkan Barisan!
Setelah kondisi membludak, pihak Puskesmas Kalianda kemudian menanbah kouta vaksin yang semula hanya untuk 130 orang, informasinya ditambah menjadi 250 vaksin.
Disisi lain, jajaran Polsek Kalianda juga sudah berjaga di lokasi, untuk menertibkan dan mengatur antrean warga.
Berita Terkait
-
Curhat Wisatawan Pantai Pasir Putih Lampung Dipenuhi Sampah, Tak Sesuai Ekspektasi
-
Senyum Siti Komariah, Siti Maryam, Siti Badriyah Trio Nenek Naik Haji Bareng: 12 Tahun Menanti
-
Rekomendasi Liburan di Pantai Lampung Selatan Mulai Dari Rp20 Ribuan, Tak Bikin THR Boncos
-
Momen Ganjar Pranowo Bertemu Mantan Pengasuhnya saat Berkunjung ke Lampung Selatan: Sehat Terus Nggih Mbak
-
Kampanye Di Lampung Selatan, Istri Ganjar Beberkan Program Unggulan Paslon 03: Mantap Ya
Terpopuler
- Respons Sule Lihat Penampilan Baru Nathalie Tuai Pujian, Baim Wong Diminta Belajar
- Berkaca dari Shahnaz Haque, Berapa Biaya Kuliah S1 Kedokteran Universitas Indonesia?
- Pandji Pragiwaksono Ngakak Denny Sumargo Sebut 'Siri na Pace': Bayangin...
- Beda Penampilan Aurel Hermansyah dan Aaliyah Massaid di Ultah Ashanty, Mama Nur Bak Gadis Turki
- Jadi Anggota DPRD, Segini Harta Kekayaan Nisya Ahmad yang Tak Ada Seperempatnya dari Raffi Ahmad
Pilihan
-
Bakal Dicopot dari Dirut Garuda, Irfan Setiaputra: Siapa yang Dirubah Engga Tahu!
-
Pegawai Komdigi Manfaatkan Alat AIS Rp250 M untuk Lindungi Judol, Roy Suryo Duga Ada Menteri Ikut 'Bermain'
-
Trump Effect! Wall Street & Bursa Asia Menguat, IHSG Berpotensi Rebound
-
Baru Sebulan Jadi Bos NETV, Manoj Punjabi Mengundurkan Diri
-
Harga Emas Antam Meroket! Naik Rp14.000 per Gram Hari Ini
Terkini
-
Logistik Pilkada 2024 ke Daerah 3T Terancam Molor, Bawaslu Lampung Khawatir
-
Ayah Tiri di Pringsewu Perkosa Anak Sambung Hingga Hamil 8 Bulan
-
Kampanye Pilkada Bandar Lampung 2024 Lancar, Kedua Paslon Taat Aturan
-
KAI Siaga Bencana! 12 Titik Rawan di Tanjungkarang Dipantau Ketat Jelang Nataru
-
Aksi Keroyok Marbot Masjid Viral, 1 Pelaku Menyerahkan Diri, Sang Ayah Masih Buron!