SuaraLampung.id - Rezky Adhitya memberi jawaban mengenai tudingan punya anak di luar nikah dengan Wenny Ariani.
Jawaban Rezky Adhitya mengenai tuduhan Wenny Ariani terungkap saat sidang lanjutan gugatan Wenny Ariani terkait pengakuan anak yang digelar Rabu (18/8/2021).
Dalam sidang lanjutan di Pengadilan Negeri Tangerang, pihak Rezky Adhitya memberikan jawaban atas gugatan Wenny Ariani terkait pengakuan anak.
Di sidang kedua belah pihak cuma diwakili pengacara masing-masing.
Baca Juga: Demi Anak Diakui, Wenny Ariani Urus Berkas Tes DNA Rezky Aditya
"Dia (Rezky Aditya) mengakui memang ada hubungan tapi tidak mengakui bahwa tergugat hamil karena hubungan dengan tergugat. Mengakui ada hubungan bisnis," kata Tigor L Manik selaku kuasa hukum Wenny Ariani usai sidang.
"Isi jawabannya pihak tergugat tidak mengakui telah menghamili penggugat," ujarnya lagi.
Artinya Rezky Adhitya tidak mengaku anak Wenny Ariani adalah anaknya juga.
"Jadi otomatis itu menyatakan tidak mengakui anak yang lahir itu hasil dari hubungan para pihak," kata Tigor.
Di dalam sidang, Tigor juga mengungkap keberatan tempat Wenny ajukan gugatan. Dia menilai gugatan seharusnya dilayangkan di Pengadilan Agama.
Baca Juga: Akui Ada Hubungan, Rezky Aditya Bantah Pernah Hamili Wenny Ariani
"Jawaban ini intinya, kenapa di Pengadilan Negeri bukan di Pengadilan Agama. Karena menurut tergugat pihak-pihaknya muslim," ujarnya.
Berita Terkait
-
Citra Kirana Kena Nyinyir Usai Pamer Momen Rayakan Anniversary ke-5 dengan Rezky Aditya: Beneran Happy Gak Sih?
-
6 Fakta Rezky Aditya Tes DNA, Benar Ayah Kandung Anak Wenny Ariani?
-
Rezky Aditya Bakal Tes DNA, Wenny Ariani: Saya Tahu Persis Bapaknya Anak Saya Siapa
-
Wenny Ariani Angkat Bicara Soal Rezky Aditya yang Bersedia Tes DNA
-
Cerita Lama Dibuka Lagi, Rezky Aditya Mau Tes DNA Demi Buktikan Status Anak Wenny Ariani
Tag
Terpopuler
- Sama-sama Bermesin 250 cc, XMAX Kalah Murah: Intip Pesona Motor Sporty Yamaha Terbaru
- Robby Abbas Pernah Jual Artis Terkenal Senilai Rp400 Juta, Inisial TB dan Tinggal di Bali
- Forum Purnawirawan Prajurit TNI Usul Pergantian Gibran hingga Tuntut Reshuffle Menteri Pro-Jokowi
- Profil Ditho Sitompul Anak Hotma Sitompul: Pendidikan, Karier, dan Keluarga
- 7 Rekomendasi Sabun Pemutih Wajah, Harga Terjangkau Kulit Berkilau
Pilihan
-
PT LIB Wajib Tahu! Tangan Dingin Eks Barcelona Bangkitkan Liga Kamboja
-
Pembayaran Listrik Rumah dan Kantor Melonjak? Ini Daftar Tarif Listrik Terbaru Tahun 2025
-
AS Soroti Mangga Dua Jadi Lokasi Sarang Barang Bajakan, Mendag: Nanti Kita Cek!
-
Kronologi Anggota Ormas Intimidasi dan Lakukan Pemerasan Pabrik di Langkat
-
Jantung Logistik RI Kacau Balau Gara-gara Pelindo
Terkini
-
Ribuan Warga Lampung Bersatu untuk Palestina: Babang Tamvan Serukan Boikot Produk Israel
-
Truk Pengangkut Rongsokan Hantam Pelabuhan Bakauheni: Diduga Rem Blong
-
Cuaca Buruk di Bandara Radin Inten II, Lion Air Mendarat di Palembang
-
Konflik Satwa-Manusia di Lampung Mengerikan: 9 Nyawa Melayang
-
Kades Ditandu 12 Km Demi Berobat: Realita Pesisir Barat Usai Lepas Status Daerah Tertinggal