Scroll untuk membaca artikel
Wakos Reza Gautama
Selasa, 10 Agustus 2021 | 10:30 WIB
Ilustrasi Pedangdut Nabilla Gomes. Nabilla Gomes alami pelecehan seksual lewat DM Instagram. [Suara.com/Alfian Winanto]

"Beruntung team kuasa hukum saya bertindak cepat. Saya sudah mengantongi informasi yang dibutuhkan secara lengkap. Dimana Anda bekerja. Dan tinggal untuk saya proses secara hukum," ujar Nabilla Gomes.

"Apabila dalam 1x24 jam tidak ada permintaan maaf. Secara video dan tertulis serta Anda tidak akan mengulangi perbuatan Anda," imbuhnya lagi.

Tak menunggu lama, pemilik akun itu kembali mengiringi DM kepada Nabilla Gomes. Kali ini, dia meminta maaf.

Lelaki tersebut juga menyebut kalau akun Instagramnya sering dihack.

Baca Juga: Diajak Check In dan Dilecehkan, Nabilla Gomes Naik Pitam

"Assalamualaikum, akun IG saya sering dihack orang yang tidak bertanggung jawab pak. Sekali lagi saya mohon maaf atas kata-kata DM di keluarga bapak atau ibu. Sekian terima kasih," katanya.

Load More