SuaraLampung.id - Rumah tangga Nathalie Holscher dengan komedian Sule sedang bermasalah. Nathalie disebut sudah pergi meninggalkan rumah pribadi Sule.
Di tengah kekisruhan rumah tangganya, pihak keluarga Nathalie Holscher ikut buka suara. Mereka membeberkan segala kejelekan Sule saat berumah tangga dengan Nathalie.
Nathalie Holscher rupanya menyayangkan pihak keluarganya yang ikut campur dalam urusan rumah tangganya dengan Sule. Atas kegaduhan ini, Nathalie meminta maaf.
Hal itu disampaikan Nathalie Holscher di Instagram Story-nya. Ia pun menegaskan bahwa masalah rumah tangganya dengan Sule, hanya ia dan Sule yang tahu.
Baca Juga: Atta Halilintar Kena Covid-19 Lagi, Sule Dituduh Pakai Ilmu Hitam
"Assalamuailaikum. Urusanku dan Akang hanya aku dan Akang yang tahu. Tidak ada pihak ketiga dll," kata Nathalie Holscher.
Meski tengah marahan, Nathalie Holscher mengaku masih sangat menyayangi Sule. Ia pun sangat menyayangkan ibu dan pamannya telah bicara terlalu jauh mengenai keluarganya.
"Mau bagaimana pun, hati aku sayang banget sama akang. Saya minta maaf untuk keluarga sayang yang sudah berkoar-koar tanpa saya tahu. Sedih sih, kenapa keluarga harus begini," tutur Nathalie Holscher.
Seperti diketahui, ibunda Nathalia Holscher, Betty Holscher alias Oma Betty terlanjur bicara kepada media mengenai rumah tangga putrinya dengan Sule.
Dalam pernyatannya, rumah tangga Nathalie Holshcer dan Sule sepertinya sudah tidak bisa diselamatkan. Bahkan kabarnya, Nathalie akan menggugat cerai Sule setelah Lebaran.
Baca Juga: Ungkap Tetap Sayang Sule, Nathalie Holscher: Maafin Keluarga Saya
Tidak itu saja, paman Nathalie Holscher, Rudy Holscher juga ikut-ikutan berkomentar mengenai rumah tangga keponakannya.
Berita Terkait
-
Siapa Rusdi Masse? Beri 'Tuntutan' ke Nathalie Holscher Buntut Saweran di Sidrap
-
Robby Abbas Ngaku Pernah Jual Artis N Rp25 Juta, Netizen Seret Nama Nathalie Holscher
-
Sudah Kena Tegur Bupati, Nathalie Holscher Tak Kapok Terima Undangan ke Sidrap
-
Adzam Sebut Sule Pakai Nama Langsung, Sikap Nathalie Holscher Tuai Sorotan
-
Disuruh Minta Maaf usai Dapat Saweran di Sidrap, Nathalie Holscher Bingung: Salah Aku Apa?
Terpopuler
- Advokat Hotma Sitompul Meninggal Dunia di RSCM
- Hotma Sitompul Wafat, Pengakuan Bams eks Samsons soal Skandal Ayah Sambung dan Mantan Istri Disorot
- 10 HP Midrange Terkencang Versi AnTuTu Maret 2025: Xiaomi Nomor 1, Dimensity Unggul
- 6 Rekomendasi Parfum Indomaret Wangi Mewah Harga Murah
- Pemutihan Pajak Kendaraan Jatim 2025 Kapan Dibuka? Jangan sampai Ketinggalan, Cek Jadwalnya!
Pilihan
-
Hasil BRI Liga 1: Comeback Sempurna, Persib Bandung Diambang Juara
-
RESMI! Stadion Bertuah Timnas Indonesia Ini Jadi Venue Piala AFF U-23 2025
-
Jenazah Anak Kami Tak Bisa Pulang: Jerit Keluarga Ikhwan Warga Bekasi yang Tewas di Kamboja
-
6 Rekomendasi HP Murah dengan NFC Terbaik April 2025, Praktis dan Multifungsi
-
LAGA SERU! Link Live Streaming Manchester United vs Lyon dan Prediksi Susunan Pemain
Terkini
-
Konflik Satwa-Manusia di Lampung Mengerikan: 9 Nyawa Melayang
-
Kades Ditandu 12 Km Demi Berobat: Realita Pesisir Barat Usai Lepas Status Daerah Tertinggal
-
Bening by Helena: UMKM Ini Sulap Limbah Jadi Perhiasan Cantik
-
Besok Rekayasa Lalu Lintas di Bandar Lampung Saat Aksi Bela Palestina: Ini Jalur Alternatifnya
-
Korupsi Gerbang Rumdis Bupati Lampung Timur, Dawam Rahardjo Dijebloskan ke Bui