SuaraLampung.id - Prosesi lamaran Atta Halilintar dengan Aurel Hermansyah mendapat sorotan banyak pihak. Salah satunya adalah penampilan Atta Halilintar.
Pada acara lamaran itu, Atta Halilintar tak melepas bandana yang menjadi ciri khasnya. Hal ini menjadi sorotan warganet karena pada acara resmi Atta Halilintar masih menggunakan bandana.
Alhasil banyak yang penasaran dengan penampilan Atta Halilintar tanpa bandana. Memang selama ini Atta Halilintar tampil selalu menggunakan bandana di kepala.
Bandana ini menjadi ciri khas penampilannya selain kacamata hitam. Terkini, potret Atta Halilintar tampil tanpa bandana viral di jagat maya. Hal itu terlihat dalam unggahan terbaru @mak_inpoh di Instagram pada Selasa (16/3/2021).
Baca Juga: Terpopuler: Pemulung Buang Nasi Sedekah, Harga Seserahan Atta Halilintar
Di situ terlihat kolase foto calon suami Aurel Hermansyah itu yang tidak pakai bandana. Lalu ada juga potret yang memperlihatkan saat Atta Halilintar mengenakan bandana.
"Lebih keren pake bandana apa nggak?" tulisnya sebagai caption.
Tak menunggu lama, postingan itu pun langsung dipenuhi komentar dari para netizen. Mereka memberikan respons yang berbeda-beda.
"Yang penting banyak duitnya, suka amat cari kekurangan orang hadeeh," kata @anisakeke di kolom komentar.
"Lebih seneng pake bandana sih. Nggak apa-apalah jadi ciri khas juga kok. Anji aja nggak pake topi-topian keliatan aneh. Karena sudah ciri khas juga ya kan," timpal @vey.rianz.
Baca Juga: Viral, Begini Penampakan Atta Halilintar Tanpa Pakai Bandana
"Zaman sekarang mah rupa nomor sekian yang penting mau kerja uang banyak dan baik itu sudah lebih dari cukup," tambah @nytaayullianna.
Berita Terkait
-
Aaliyah Massaid Tak Terima Dituding Sudah Lahiran: Perut Segede Ini Masih Aja Digosipin
-
Calon Istri Tak Harus Anak Artis, Saaih Halilintar Bersedia Nikahi Penggemarnya
-
Geni Faruk Klarifikasi Soal Calon Menantunya Harus Anak Diva
-
Aurel Hermansyah Liburan ke Spanyol, Gaya Pakaiannya Disanjung Mirip ABG
-
Ultah Pernikahan ke-4, Atta Halilintar Buktikan Membahagiakan Istri Bisa Melancarkan Rezeki
Terpopuler
- Pemutihan Pajak Kendaraan Jatim 2025 Kapan Dibuka? Jangan sampai Ketinggalan, Cek Jadwalnya!
- Emil Audero Menyesal: Lebih Baik Ketimbang Tidak Sama Sekali
- Forum Purnawirawan Prajurit TNI Usul Pergantian Gibran hingga Tuntut Reshuffle Menteri Pro-Jokowi
- 5 Rekomendasi Moisturizer Indomaret, Anti Repot Cari Skincare buat Wajah Glowing
- Kata Anak Hotma Sitompul Soal Desiree Tarigan dan Bams Datang Melayat
Pilihan
-
Pembayaran Listrik Rumah dan Kantor Melonjak? Ini Daftar Tarif Listrik Terbaru Tahun 2025
-
AS Soroti Mangga Dua Jadi Lokasi Sarang Barang Bajakan, Mendag: Nanti Kita Cek!
-
Kronologi Anggota Ormas Intimidasi dan Lakukan Pemerasan Pabrik di Langkat
-
Jantung Logistik RI Kacau Balau Gara-gara Pelindo
-
Emansipasi Tanpa Harus Menyerupai Laki-Laki
Terkini
-
Ribuan Warga Lampung Bersatu untuk Palestina: Babang Tamvan Serukan Boikot Produk Israel
-
Truk Pengangkut Rongsokan Hantam Pelabuhan Bakauheni: Diduga Rem Blong
-
Cuaca Buruk di Bandara Radin Inten II, Lion Air Mendarat di Palembang
-
Konflik Satwa-Manusia di Lampung Mengerikan: 9 Nyawa Melayang
-
Kades Ditandu 12 Km Demi Berobat: Realita Pesisir Barat Usai Lepas Status Daerah Tertinggal