Scroll untuk membaca artikel
Wakos Reza Gautama
Kamis, 25 Februari 2021 | 15:20 WIB
Ilustrasi vaksinasi Covid -19 kepada lansia. Lansia Bandar Lampung dukung vaksinasi tahap dua. [Suara.com/Alfian Winanto]

Menurutnya, meski saat ini dirinya belum mendaftarkan diri di laman pendaftaran vaksinasi lansia, dirinya akan segera ikut serta dengan mendaftarkan diri.

"Belum mendaftar karena tidak tahu kalau pendaftaran dapat dilakukan saat ini, mungkin nanti akan meminta bantuan anak untuk mendaftarkan segera mungkin," ujarnya.

Diketahui pelaksanaan vaksinasi COVID-19 bagi orang lanjut usia akan berfokus di 34 ibu kota Provinsi, dan untuk di Provinsi Lampung berdasarkan data Dinas Kesehatan Provinsi Lampung tercatat ada 34.592 orang lanjut usia di Kota Bandarlampung yang akan memperoleh vaksinasi.

Baca Juga: Vaksinasi Petugas Pelayanan Publik Kota Tangerang, Begini Mekanismenya

Load More