SuaraLampung.id - Kasus tewasnya seorang perempuan bernama Dwi FL (23), dikaitkan dengan model bernama Angella.
Disebut-sebut wanita yang tewas itu adalah Angella. Terseretnya nama Angella dalam kasus kematian Dwi karena adanya foto-foto bugil Angella yang dipakai korban.
Foto-foto panas dan vulgar tersebut terlihat berpose di kolam renang.
Foto-foto tak senonoh itu tersebar di media sosial sehingga banyak yang mengira wanita yang tewas di sebuah homestay lantai dua kamar nomor 1 di Jalan Tukad Batanghari Panjer Denpasar Selatan pada Sabtu (16/1/2021) itu adalah Angella
Baca Juga: Tewas Bugil, Dwi Farica Lestari Nginap di Thailia Homestay Sejak 15 Januari
Namun setelah foto tersebar luas di medsos, pemilik foto asli pun kaget dan langsung mengklarifikasinya.
Dilansir dari Beritabali.com (jaringan Suara.com), pemilik foto tersebut ternyata adalah orang lain yang bernama Angella.
Dia adalah perempuan yang berprofesi sebagai model sekaligus selegram terkenal asal Jakarta. Melalui rekaman video, wanita seksi ini mengklarifikasinya lewat medsos.
"Jadi di sini, Angel mau klarifikasi tentang meninggalnya wanita yang dibunuh di Bali. Itu bukan aku. Ya memang fotonya foto aku di tahun 2018. Dia menggunakan foto aku untuk Menarik entah itu apa pun," ujarnya dalam video berdurasi 45 detik itu.
Dalam video itu, Angella juga mengaku kaget dirinya dikabarkan sudah meninggal dunia.
Baca Juga: Kronologis Dwi Farica Lestari Tewas Bugil Habis ML di Homestay Denpasar
"Saya di sini kaget banget dapat kabar berita saya meninggal dunia. Saya tidak di Bali dan saya di Jakarta. Itu bukan saya," ungkap wanita berambut pirang tersebut.
Viralnya foto-foto Angella berpose bugil banyak dihubung-hubungkan para netizen sebagai foto Dwi FL, korban pembunuhan di Jalan Tukad Batanghari Panjer Denpasar Selatan.
Perempuan ini sebelumnya ditemukan tewas dengan kondisi luka parah di leher, di kamar homestay. Korban asal Subang Jawa Barat itu diduga menjadi korban pembunuhan.
Berita Terkait
-
Sepak Terjang Syakir Sulaiman, Pemain Bali United di Tahun 2017 Kini Jadi Pengedar Narkoba
-
BRI Liga 1: Persib Minta Laga Lawan Bali United Ditunda, Ada Apa?
-
Bebaskan Anak dengan Suap Miliaran, Ibu Ronald Tannur Kini Tersangka, Publik Bertanya Kerjanya Apa?
-
Tegas! Goenawan Mohamad Wanti-wanti Prabowo: Jangan jadikan Bali Seperti Singapura atau Hong Kong!
-
Nikmati Keindahan Bali dengan Makan Malam Bergaya di Taittinger Champagne Dinner
Terpopuler
- Mahfud MD Sebut Eks Menteri Wajib Diperiksa Kasus Judol Pegawai Komdigi, Budi Arie Bilang 'Jangan Kasih Kendor'
- Rocky Gerung Spill Dalang yang Bongkar Kasus Judi Online Pegawai Komdigi
- Kejanggalan Harta Kekayaan Uya Kuya di LHKPN KPK, Dulu Pernah Pamer Saldo Rekening
- Berani Sentil Menteri Pendidikan Dasar dan Menengah, Segini Harta Kekayaan Melly Goeslaw
- Bak Gajah dan Semut, Beda Citra Tom Lembong vs Budi Arie Dikuliti Rocky Gerung
Pilihan
-
Petinggi Lion Air Masuk, Bos Garuda Irfan Setiaputra Ungkap Nasibnya Pada 15 November 2024
-
Profil Sean Fetterlein Junior Kevin Diks Berdarah Indonesia-Malaysia, Ayah Petenis, Ibu Artis
-
Kritik Dinasti Politik Jadi Sorotan, Bawaslu Samarinda Periksa Akbar Terkait Tuduhan Kampanye Hitam
-
Bakal Dicopot dari Dirut Garuda, Irfan Setiaputra: Siapa yang Dirubah Engga Tahu!
-
Pegawai Komdigi Manfaatkan Alat AIS Rp250 M untuk Lindungi Judol, Roy Suryo Duga Ada Menteri Ikut 'Bermain'
Terkini
-
Hasil Survei LSI di Pilgub Lampung 2024: Siapa Unggul, Arinal-Sutono atau Mirza-Jihan?
-
Bukan Guru, Pelaku Pencabulan Siswi SDIT di Bandar Lampung Ternyata Ketua Yayasan
-
UMKM Pulau Pasaran Sambut Gembira Penghapusan Utang UMKM
-
Air Kolam Renang Bisa Diminum? Wanita Asal Bandar Lampung Tertipu Iklan Instagram
-
Berawal dari Laporan Judi, Polisi Ringkus Pria Bersenpi Rakitan di Bengkel Campang Raya