SuaraLampung.id - Penyanyi Agnez Mo disindir warganet soal baju yang dipakainya.
Baru-baru ini beredar video TikTok berisi pengakuan Agnez Mo dikomplain karena dianggap memakai baju yang itu-itu saja.
Dalam video yang diunggah oleh akun @frankyrichard pada 10 Januari 2021 itu, Agnez juga mengaku disindir karena sering memakai baju putih. Ia pun memberikan balasan menohok atas sindiran ini.
Agnez menegaskan bahwa baju miliknya harganya mahal. Jadi tak masalah jika sering dipakai olehnya. Ia kemudian juga mengaku punya banyak baju putih, sehingga terlihat sering memakainya.
Baca Juga: Diprotes karena Pakai Baju Itu-Itu Saja, Agnez Mo Beri Balasan Menohok
"Banyak fans yang sebenarnya komplain, 'Ya Tuhan pakaiannya itu-itu saja'. Dan aku kayak yang, 'Hey ini mahal tahu. Terserah aku mau pakai berapa kali'," kata Agnez dalam bahasa Inggris.
"Atau kalau misalnya kayak ada, 'Agnez, kamu pakai bajunya itu-itu saja'. Aku punya ratusan kaos putih, jadi ya," lanjut pelantun hits "Overdose" tersebut.
Video ini viral di TikTok hingga masuk laman FYP (For You Page) dan sudah ditonton lebih dari 360 ribu kali. Beragam komentar juga diberikan warganet untuk merespons pernyataan Agnez Mo.
Ada warganet yang menyamakan kebiasaan Agnez ini dengan idola mereka. Di sisi lain, beberapa warganet mengaku melakukan hal yang sama dengan Agnez dalam hal berpakaian.
"BTS aja baju satu buat dipake gantian sama member lain aja biasa aja," komentar warganet.
Baca Juga: Sindir Makanan 45 Juta, Pria Ini Makan Nasi dan Krupuk di Atas Motor Mahal
"Kaya kerudung item gak sih. Kenapa pake kerudung item aja, ya kerudung itemku ada 12 dengan model dam merek yang itu-itu aja gimana," celetuk yang lain.
Berita Terkait
-
Deretan Musisi yang Sempat Berseteru dengan Ahmad Dhani, Terbaru Rayen Pono
-
Siapa Garuda Wisnu Satria Muda? Dikira Cuma Artis, padahal Kelompok Seniman Lokal Berprestasi
-
Mengenal Pencipta Lagu 'Stecu Stecu', Kini Viral di TikTok Usai Dibawakan Faris Adam
-
Bandingkan Agnez Mo dan Nikita Mirzani, Dewi Perssik: Wanita Berprestasi Pasti Mantap
-
Gucci dan Prada 'Ketahuan' Made in China, Strategi Unik Balas Tarif Trump Lewat TikTok?
Terpopuler
- Sama-sama Bermesin 250 cc, XMAX Kalah Murah: Intip Pesona Motor Sporty Yamaha Terbaru
- Robby Abbas Pernah Jual Artis Terkenal Senilai Rp400 Juta, Inisial TB dan Tinggal di Bali
- Profil Ditho Sitompul Anak Hotma Sitompul: Pendidikan, Karier, dan Keluarga
- Forum Purnawirawan Prajurit TNI Usul Pergantian Gibran hingga Tuntut Reshuffle Menteri Pro-Jokowi
- Ini Alasan Hotma Sitompul Dimakamkan dengan Upacara Militer
Pilihan
-
Perempuan Gratis Naik Transportasi Umum di Jakarta Hari Ini, dari LRT Hingga MRT
-
Liga Inggris: Kalahkan Ipswich Town, Arsenal Selamatkan MU dari Degradasi
-
Djenahro Nunumete Pemain Keturunan Indonesia Mirip Lionel Messi: Lincah Berkaki Kidal
-
7 Rekomendasi HP Murah Rp 2 Jutaan Layar AMOLED Terbaik April 2025
-
Perbandingan Spesifikasi vivo V50 Lite 4G vs vivo V50 Lite 5G, Serupa Tapi Tak Sama!
Terkini
-
Ribuan Warga Lampung Bersatu untuk Palestina: Babang Tamvan Serukan Boikot Produk Israel
-
Truk Pengangkut Rongsokan Hantam Pelabuhan Bakauheni: Diduga Rem Blong
-
Cuaca Buruk di Bandara Radin Inten II, Lion Air Mendarat di Palembang
-
Konflik Satwa-Manusia di Lampung Mengerikan: 9 Nyawa Melayang
-
Kades Ditandu 12 Km Demi Berobat: Realita Pesisir Barat Usai Lepas Status Daerah Tertinggal