Daftar 5 Tokoh Bangsa yang Dapat Gelar Pahlawan Nasional Tahun Ini

tahun ini memberikan lima gelar Pahlawan Nasional kepada tokoh-tokoh bangsa

Wakos Reza Gautama
Kamis, 03 November 2022 | 13:53 WIB
Daftar 5 Tokoh Bangsa yang Dapat Gelar Pahlawan Nasional Tahun Ini
Ilustrasi Presiden Joko Widodo atau Jokowi. Presiden Jokowi setujui lima tokoh bangsa diangkat sebagai Pahlawan Nasional. [Foto: Muchlis Jr - Biro Pers Sekretariat Presiden]

"Kami sarankan kepada daerah-daerah tadi yang sudah mempunyai usul-usul dan disetujui oleh Pemerintah supaya segera menyiapkan diri untuk hadir dan melakukan penyambutan-penyambutan, baik upacara adat, upacara daerah, maupun apa pun yang bisa dilakukan untuk menyongsong anugerah ini," ujar Mahfud.

Turut mendampingi Presiden dalam menerima kedatangan Dewan Gelar, Tanda Jasa, dan Tanda Kehormatan adalah Menteri Sekretaris Negara Pratikno. (ANTARA)

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

News

Terkini