Acara pemakaman Lucky Sondakh pun ditutup dengan prosesi tabur bunga. Angelina Sondakh ikut menabur bunga serta meletakkan foto sang ayah di dekat nisan sambil bersimpuh.
"Mudah-mudahan papi bisa beristirahat dengan tenang dan diampuni dosa-dosanya," ucap perempuan berhijab ini usai pemakaman dikutip dari MataMata.com--grup Suara.com. (Adiyoga Priyambodo)