Tak Sombong, Ayu Ting Ting Membaur dengan Warga Ikut Lomba 17 Agustus: Takut Diusir

Ayu Ting Ting tampak membaur dengan warga lainnya mengikuti sejumlah perlombaan

Wakos Reza Gautama
Rabu, 17 Agustus 2022 | 14:39 WIB
Tak Sombong, Ayu Ting Ting Membaur dengan Warga Ikut Lomba 17 Agustus: Takut Diusir
Ayu Ting Ting ikut lomba 17 Agustus bersama warga setempat. [Suara.com/Rena Pangesti]

Sementara itu Ayu Ting Ting memprediksi rumah barunya belum bisa ditempati tahun ini. Ia pun hanya memohon doa agar uangnya lekas terkumpul agar rumahnya lekas rampung.

"Nggak (tahun ini), doain aja insya Allah, saya masih ngumpulin duit nih," kata bintang komedi Lapor Pak! ini. (Rena Pangesti)

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

Lifestyle

Terkini