Tak lama setelah itu, warganet lantas melayangkan protes. Ia mengatakan ada baiknya Rosmanizar tetap berhijab.
"Lebih cantik pakai hijab ka," ucap salah satu warganet.
Dengan santai Rosmanizar menjawab, "besti-bestie ku, minta doanya ya agar aku bisa melewati proses ini."
Baca Juga:Cita Citata Pamit dari Instagram, Ada Hubungannya dengan Klarifikasi Rosmanizar?