"Setibanya di Bandung yang pertama akan dilakukan, Ridwan Kamil memimpin keluarga besar menshalatkan jenazah Emmeril Kahn Mumtadz," imbuhnya.
Setelah acara shalat jenazah rampung, kata dia, keluarga besar beserta warga yang berniat melakukan shalat jenazah atau mendoakan akan diberikan kesempatan diperkirakan mulai pukul 23:00 sampai 08:00 WIB.