Kendati begitu, Fanny Ghassani masih diizinkan buat mengambil job iklan. Dia juga boleh tampil sebagai bintang tamu di program acara TV.
Meskipun tinggal LDR dengan sang suami, pemain Hafizah itu tetap menyebut syuting sinetron cukup menyita waktunya.
"Karena pasti kita dari pagi sampai malam nanti bakal di lokasi syuting, nggak ada waktu juga buat video call," ujar Fanny Ghassani.
"Aku pulang ke Bali juga udah pasti nggak ada waktu," sambungnya lagi.
Baca Juga:Fanny Ghassani Ungkap Alasan Tak Main Sinetron Lagi