SuaraLampung.id - Petahana Bupati Lampung Tengah, Musa Ahmad, mengaku ditawari sosok calon Wakil Bupati Lampung Tengah oleh Partai Demokrasi Indonesia Perjuangan (PDIP).
Hal itu dikatakannya saat diwawancarai awak media, usai uji kelayakan dan kepatutan atau fit and proper tes sebagai bakal calon kepala daerah di Kantor DPD PDIP Lampung, Kamis (30/5/2024).
"Kader PDIP yang ditawarkan iya InsyaAllah, ada dua yang mencalonkan diri di sana (Lampung Tengah), dan saya InsyaAllah akan terbuka dengan siapapun," kata Musa Ahmad dikutip dari Lampungpro--jaringan Suara.com.
Meski demikian, hingga kini Musa Ahmad mengaku belum memiliki sosok wakil yang akan mendampinginya di Pilkada Lampung Tengah 2024 ini.
"Untuk sosok wakil sendiri belum ada pembahasan, semua masih serba mungkin, apakah itu nanti yang lama (Ardito Wijaya) atau yang baru," ujar Musa Ahmad.
Dalam proses pencalonannya, Musa Ahmad mengaku semua partai politik yang membuka pendaftaran pencalonan, maka ia datangi dan ikut mendaftar.
Sementara pada saat fit and proper tes di PDIP Lampung, Musa Ahmad menyampaikan tentang pendalaman program dan visi misi, yang tidak lain untuk kebaikan dan kemajuan masyarakat di Lampung Tengah.
Berita Terkait
-
Parosil Mabsus Kantongi Surat Tugas Calon Bupati Lampung Barat dari PDIP
-
Kapolresta Bandar Lampung: Partai Politik Harus Berkompetisi Secara Sehat di Pilkada
-
Daftar Bakal Calon Bupati Tanggamus, Dewi Handajani Cari Pendamping 3B
-
Pilkada Pesawaran 2024, Dua Kader PDIP dan Wasekjen Gerindra Jalani Fit And Proper Test
-
Eva Dwiana Sodorkan Nama Deddy Amarullah Sebagai Pendamping ke Partai Demokrat
Terpopuler
- 5 Mobil Bekas Sekelas Honda Jazz untuk Mahasiswa yang Lebih Murah
- 7 Rekomendasi Body Lotion dengan SPF 50 untuk Usia 40 Tahun ke Atas
- 26 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 13 November: Klaim Ribuan Gems dan FootyVerse 111-113
- 5 Pilihan Bedak Padat Wardah untuk Samarkan Garis Halus Usia 40-an, Harga Terjangkau
- 5 Rekomendasi Sepatu Lokal Senyaman New Balance untuk Jalan Kaki Jauh
Pilihan
-
Bobibos Ramai Dibicarakan! Pakar: Wajib Lolos Uji Kelayakan Sebelum Dijual Massal
-
Video Brutal Latja SPN Polda NTT Bocor, Dua Siswa Dipukuli Senior Bikin Publik Murka
-
Rolas Sitinjak: Kriminalisasi Busuk dalam Kasus Tambang Ilegal PT Position, Polisi Pun Jadi Korban
-
Menkeu Purbaya Ungkap Ada K/L yang Balikin Duit Rp3,5 T Gara-Gara Tak Sanggup Belanja!
-
Vinfast Serius Garap Pasar Indonesia, Ini Strategi di Tengah Gempuran Mobil China
Terkini
-
BRI Perkuat UMKM Lewat Program Pemberdayaan dan Inovasi Berkelanjutan
-
Diskon 3 Hari! Ratusan Produk Alfamart Turun Harga Mulai Rp7 Ribuan, Buruan Sebelum Habis
-
Rp1.294 Triliun Transaksi AgenBRILink Perkuat Ekonomi Kerakyatan BRI, Jangkau Sampai Wilayah 3T
-
Diskon Besar Super Indo! Kentang Goreng 1 Kilogram & Bakso Sapi Turun Jadi 30 Ribuan
-
Mau Hemat tapi Tetap Kenyang? Promo Paket HokBen Mulai Rp47 Ribu Hadir Lagi