SuaraLampung.id - Bencana banjir lahar dingin yang menerjang 6 kabupaten dan kota di Sumatera Barat (Sumbar) tidak hanya menimbulkan kerugian material, namun juga mengakibatkan korban jiwa. Per Selasa (14/5/2024), Badan Nasional Penanggulangan Bencana (BNPB) mengungkapkan, tercatat 50 orang korban meninggal dunia atas bencana tersebut.
BRI melalui aktivitas Corporate Social Responsibility (CSR) BRI Peduli melakukan penyaluran bantuan tanggap bencana bagi warga terdampak banjir di Sumatera Barat, khususnya di wilayah Kabupaten Agam. Bantuan-bantuan yang disalurkan berupa paket makanan cepat saji dan air mineral.
Bantuan diserahkan langsung oleh pekerja BRI melalui Kantor Cabang BRI Bukittingi dan Batusangkar, yang memiliki jarak terdekat dengan area bencana.
“BRI bergerak cepat memberikan bantuan bagi warga terdampak. Kami juga memastikan, masyarakat yang terdampak di Kab. Agam mendapatkan bantuan yang dapat meringankan beban mereka,” ungkap Wakil Direktur Utama BRI, Catur Budi Harto.
BRI juga bekerja sama dan berkoordinasi dengan berbagai pihak untuk bersinergi dalam menyalurkan bantuan kepada korban bencana banjir sebagai upaya meringankan beban masyarakat dan mempercepat pemulihan pasca bencana.
BRI sebagai salah satu BUMN terbesar di Indonesia, melalui program BRI Peduli terus turut berperan aktif dalam memberikan bantuan kepada masyarakat yang terkena bencana.
“Kami pastikan BRI selalu aktif dan bergerak cepat menyalurkan berbagai bantuan bagi warga terdampak bencana yang melanda beberapa wilayah di Indonesia. Hal tersebut merupakan bentuk kepedulian dan ketulusan BRI kepada masyarakat agar dapat segera pulih dari bencana,” tegas Catur.
Berita Terkait
-
Kebutuhan Transaksi Jemaah Haji di Tanah Suci Jadi Lebih Mudah Berkat BRImo
-
Hadapi Risiko dengan Asuransi Pelita dari BRI Life, Jamin Hidup Makin Tenang
-
Punya Kinerja Konsisten, BRI Jadi Perusahaan Top yang Perlu Diperhatikan Tahun 2024
-
Tencent Cloud Akan Berikan Keahlian dan Solusi Berkualitas Tinggi untuk BRI
-
BRI Berangkatkan UMKM Kopi Bandung 'Gravfarm' Ikuti Speciality Coffee Expo di US
Terpopuler
- Erick Thohir Umumkan Calon Pelatih Baru Timnas Indonesia
- 4 Daftar Mobil Kecil Toyota Bekas Dikenal Ekonomis dan Bandel buat Harian
- 5 Lipstik Transferproof untuk Kondangan, Tidak Luntur Dipakai Makan dan Minum
- 5 Rekomendasi Sepatu Running Selevel Adidas Adizero Versi Lokal, Lentur dan Kuat Tahan Beban
- 8 City Car yang Kuat Nanjak dan Tak Manja Dibawa Perjalanan Jauh
Pilihan
-
Harga Minyak Dunia Melemah, di Tengah Upaya Trump Tekan Ukraina Terima Damai dengan Rusia
-
Indonesia jadi Raja Sasaran Penipuan Lowongan Kerja di Asia Pasifik
-
Kisah Kematian Dosen Untag yang Penuh Misteri: Hubungan Gelap dengan Polisi Jadi Sorotan
-
Kisi-Kisi Pelatih Timnas Indonesia Akhirnya Dibocorkan Sumardji
-
Hasil Drawing Play Off Piala Dunia 2026: Timnas Italia Ditantang Irlandia Utara!
Terkini
-
3 Trik Nasi Pulen dan Wangi untuk Masak Harian ala Ibu-Ibu Hemat Alfamart
-
Tarif Tol Bakauheni-Terbanggi Besar Naik Akhir Bulan, Rincian Lengkap Biaya Terbarunya
-
Sat Set Promo Indomaret! 11 Snack & Yogurt Viral Mulai Rp3 Ribuan, Wajib Borong
-
Dukung Pertumbuhan di Sektor Riil, BRI Fasilitasi Sindikasi Pembiayaan untuk PT SSMS
-
Badan Informasi Geospasial Berikan Penghargaan Bhumandala Award 2025 Kepada Pemkot Metro