SuaraLampung.id - Bulan Ramadan sudah tiba, umat muslim Muhammadiyah memulainya lebih dahulu. Pada Senin (11/3/2024), umat muslim Muhammadiyah sudah melaksanakan ibadah puasa Ramadan.
Ibadah puasa Ramadan ialah ibadah puasa yang dimulai sejak waktu imsak sampai dengan waktu berbuka puasa, atau magrib. Berikut jadwal imsakiyah dan buka puasa kota bandar lampung pada Senin (11//3/2024).
Ibadah puasa diawali dengan membaca niat puasa ramadan yang bisa dibaca pada malam hari menjelang waktu imsak.
Berikut niat ibadah puasa Ramadan
Baca Juga: Sempat Buron, Koruptor Ini Ditangkap Tim Tabur Kejari Bandar Lampung
نَوَيْتُ صَوْمَ غَدٍ عَنْ أَدَاءِ فَرْضِ شَهْرِ رَمَضَانَ هذِهِ السَّنَةِ لِلهِ تَعَالَى
Nawaitu shauma ghadin ‘an adā’i fardhi syahri Ramadhāna hādzihis sanati lillāhi ta‘ālā
Artinya:
“Aku berniat puasa esok hari demi menunaikan kewajiban bulan Ramadhan tahun ini karena Allah ta’ala.”
Berikut jadwal imsak pada 1 Ramadan, 11 Maret 2023.
Baca Juga: Waspada Gelombang Tinggi di Pesisir Lampung Selatan Sampai Besok
Waktu Imsak: 04.39 WIB
Waktu Subuh: 04.49 WIB
Waktu Dzuhur: 12.12 WIB
Waktu Ashar: 15.16 WIB
Waktu Magrib: 18.16 WIB
Waktu Isya: 19.25 WIB
Ini lah jadwal waktu imsak dan buka puasa warga Muhammadiyah yang melaksanakannya besok, Senin (11/3/2024).
Berita Terkait
-
Geram Komisi III DPR RI, Polisi Tangguhkan Guru Cabul di Bandar Lampung dengan Jaminan Sertifikat Tanah
-
Sudiono House, Kafe Homey di Bandar Lampung Serasa Rumah Sendiri
-
Karier dan Pendidikan Putri Maya Rumanti, Modal Kuasa Hukum Vina Maju Pilkada 2024 Bandar Lampung
-
Daja Heritage, Kafe ala Eropa di Bandar Lampung Cocok untuk Fine Dining
-
Mengenal La Passion, Kafe Unik Khusus Perempuan Pertama di Bandar Lampung
Tag
- # Jadwal Imsakiyah bandar Lampung
- # Jadwal Imsak bandar Lampung
- # jadwal imsak bandar lampung hari ini
- # waktu imsak bandar lampung hari ini
- # Bandar Lampung
- # Jadwal berbuka puasa Bandar Lampung
- # Jadwal buka puasa Bandar Lampung hari ini
- # buka puasa Bandar Lampung
- # jadwal buka puasa Bandar Lampung
Terpopuler
- Dedi Mulyadi Sebut Masjid Al Jabbar Dibangun dari Dana Pinjaman, Kini Jadi Perdebatan Publik
- Terungkap, Ini Alasan Ruben Onsu Rayakan Idul Fitri dengan "Keluarga" yang Tak Dikenal
- Baru Sekali Bela Timnas Indonesia, Dean James Dibidik Jawara Liga Champions
- Yamaha NMAX Kalah Ganteng, Mesin Lebih Beringas: Intip Pesona Skuter Premium dari Aprilia
- JakOne Mobile Bank DKI Bermasalah, PSI: Gangguan Ini Menimbulkan Tanda Tanya
Pilihan
-
Laptop, Dompet, Jaket... Semua 'Pulang'! Kisah Manis Stasiun Gambir Saat Arus Balik Lebaran
-
4 Rekomendasi HP Murah Rp 2 Jutaan Lancar Main Free Fire, Terbaik April 2025
-
9 Rekomendasi HP Murah Rp 2 Jutaan Lancar Main Game, Terbaik April 2025
-
Seharga Yamaha XMAX, Punya Desain Jet: Intip Kecanggihan Motor Listrik Masa Depan Ini
-
Demi Jay Idzes Merapat ke Bologna, Legenda Italia Turun Gunung
Terkini
-
Dari Mata Air Jadi Cuan, Kisah Sukses Desa Wunut Bangun Wisata Air Umbul Pelem
-
Ombak Maut: Remaja Hilang di Pantai Mandiri Pesisir Barat, Tim SAR Terus Berjuang
-
Pria Asal Bandar Lampung Nekat Bohongi Polisi! Alasannya Bikin Geleng-Geleng Kepala
-
Lebih dari 600 Ribu Kendaraan Padati Tol Bakauheni-Terbanggi Besar Selama Lebaran 2025
-
Cara Unik Polisi di Lampung Bikin Nyaman Pemudik: Bagi Camilan dan BBM Gratis