SuaraLampung.id - Kecelakaan lalu lintas terjadi Jalan Soekarno Hatta (bypass), Way Dadi Baru, Sukarame, Bandar Lampung pada Jumat (20/10/2023) pagi.
Kecelakaan yang melibatkan sepeda motor Yamaha Jupiter Z BE 2797 AMR dengan truk Mitsubishi Fuso BE 9759 YU memakan korban jiwa.
Adalah Nimatul Azizah, penumpang sepeda motor Yamaha Jupiter, menjadi korban. Nyawanya hilang karena terlindas truk.
Kepala Satlantas Polresta Bandar Lampung Kompol Ikhwan Syukri mengatakan, korban dibonceng temannya Vivin Kurnia Dila mengendarai sepeda motor Yamaha Jupiter Z.
Baca Juga: Bisnis Perhotelan Bangkit Setelah Pandemi, PAD Pajak Hotel di Bandar Lampung Terkerek
"Sementara truk yang dikemudikan Ahmad Sunaryo itu bergerak dari arah Rajabasa hendak mengarah Panjang," kata Kompol Ikhwan Syukri dikutip dari Lampungpro.co--jaringan Suara.com.
Ketika melintasi Jalan Soekarno Hatta, tepatnya di perputaran SMAN 5 Bandar Lampung di Way Dadi Baru, Sukarame, Bandar Lampung, sopir truk tidak menyadari di depannya ada sepeda motor.
"Saat itu sepeda motor sedang berhenti dikarenakan di depannya ada kendaraan lain yang sedang berputar," ujar Ikhwan Syukri.
Saat berhenti, sepeda motor langsung ditabrak truk tersebut dari arah belakang, sehingga sepeda motor dan pengendaranya terpental ke kanan.
Sedangkan korban terseret oleh mobil dan meninggal dunia di tempat kejadian, sehingga terjadi laka lantas tersebut.
Berita Terkait
-
Bisnis Perhotelan Bangkit Setelah Pandemi, PAD Pajak Hotel di Bandar Lampung Terkerek
-
Penampakan Mengerikan Kecelakaan di Tol Bocimi
-
Pemerintah Targetkan Industri Otomotif Produksi 9 Juta Unit Sepeda Motor Listrik Pada 2030
-
Oh Jung Se Kecelakaan, Mobil yang Ditumpangi Tewaskan 1 Orang
-
Sadis! Waria 34 Tahun di Tambun Sekap Korban Kecelakaan hingga Tewas, Apa Motifnya?
Terpopuler
- 8 Rekomendasi Mobil Bekas Murah Tipe MPV Mei 2025: 7-Seater Harga Mulai Rp30 Jutaan, Pajak Miring
- 3 Pihak Blak-blakan Beri Dukungan untuk Yuran Fernandes, Komdis PSSI Revisi Hukuman
- Rekomendasi 5 Mobil Bekas Murah Meriah untuk Ibu Muda yang Super Aktif! Mulai 65 Jutaan
- Olla Ramlan Resmi Umumkan Lepas Hijab: Pilihan Terbaik Bukan yang Bikin Kita Nyaman
- 10 Pemain Keturunan Bisa Dinaturalisasi Demi Timnas Indonesia Lolos Olimpiade 2028
Pilihan
-
Besok Demo Besar Ojol, 500 Ribu Pengemudi Matikan Aplikasi
-
Alasan PPATK Blokir Rekening Masyarakat Sejak Kemarin
-
5 Mobil Matic Murah untuk Kaum Hawa: Hemat Bensin, Pilihan Warna Dukung Gaya
-
Harga Emas Antam Lompat Tinggi di Awal Pekan Jadi Rp1.894.000/Gram
-
7 Rekomendasi Mobil Matic Bekas di Bawah Rp30 Juta, Murah Tetap Berkelas
Terkini
-
Desa BRILiaN Hargobinangun di Lereng Merapi: Hasil Inovasi UMKM Bersama BRI
-
Di Antara Kabut Batu Tegi: Petani, Konservasi, dan Jalan Panjang Menuju Harmoni
-
Warga Lampung Wajib Tahu! Masuk SMA/SMK Kini Pakai SPMB, Ini 4 Jalur Pendaftarannya
-
BRImo Bagi-bagi Mobil BMW & Hadiah Mwah Lainnya, Simak Daftar Pemenangnya!
-
Lampung Jadi Lumbung PMI: Target Kirim 30 Ribu Pekerja Per Tahun, Ini Strategi Pemerintah