SuaraLampung.id - Terdapat sejumlah rekomendasi Bioskop XXI di Lampung bagi Anda yang ingin menonton film. Berikut lokasi XXI Lampung yang bisa dipilih.
Setidaknya ada lima bioskop XXI yang tersebar di wilayah Lampung. Kebanyakan, bioskop-bioskop ini berada di dalam pusat perbelanjaan.
Bagi Anda yang ingin menyaksikan film di bioskop XXI, ada beberapa jenis studio yang bisa dipilih yakni Regular, Premiere, IMAX, hingga Dolby Atmos. Adapun untuk harga tiket Bioskop XXI mulai Rp 25.000 hingga 55.000 tergantung hari yang dipilih.
Anda dapat membeli tiket secara online melalui situs web atau aplikasi Cinema XXI, atau secara offline di loket bioskop sebelum menonton film.
Berikut daftar Bioskop XXI di Lampung lengkap dengan alamatnya.
1. Boemi Kedaton Mall Lantai 3
Alamat: Jalan Sultan Agung No.1
Bandar Lampung
Nomor Telepon: (0721) 8015582
2. XXI Central Plaza Lantai 3
Alamat: Jalan R A Kartini No. 21 Durian Payung
Kec. Tanjung Karang Pusat
Bandar Lampung 35214
Nomor Telepon: (0721) 3738004
Baca Juga: Truk Tronton Terbakar di Pintu Exit Tol Natar, Ini Penyebabnya
3. Ciplaz Lampung XXI
Alamat: Jl Zainal Abidin Pagar Alam No.1
Kel. Rajabasa, Kec. Rajabasa
Kota Bandar Lampung
Nomor Telepon: (0721) 5641221
4. Lampung City Mall Lantai 2
Alamat: Jln. Yos Sudarso No. 80 Bumi Waras
Kec. Bumi Waras
Kota Bandar Lampung 35225
Nomor Telepon: (0721) 9650221
5. Mal Kartini Lantai 3
Alamat: Jl. RA Kartini No.49 Lampung
Nomor Telepon: (0721) 240028
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Sampo Uban Sachet Bikin Rambut Hitam Praktis dan Harga Terjangkau
- 5 HP Helio G99 Termurah di Awal Tahun 2026, Anti Lemot
- 6 Rekomendasi HP OPPO Murah dengan Performa Cepat, RAM 8 GB Mulai Rp2 Jutaan
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
Pilihan
-
Cek Fakta: Yaqut Cholil Qoumas Minta KPK Periksa Jokowi karena Uang Kuota Haji, Ini Faktanya
-
Kontroversi Grok AI dan Ancaman Kekerasan Berbasis Gender di Ruang Digital
-
Hasil Akhir: Kalahkan Persija, Persib Bandung Juara Paruh Musim
-
Babak Pertama: Beckham Putra Bawa Persib Bandung Unggul atas Persija
-
Untuk Pengingat! Ini Daftar Korban Tewas Persib vs Persija: Tak Ada Bola Seharga Nyawa
Terkini
-
7 Promo Kopi Alfamart untuk Stok Ngopi Awal 2026, Harga Mulai Rp4 Ribuan
-
Cek Fakta: Hoaks! Tautan Pinjaman BRI Sampai Rp500 Juta, Ini Bahayanya!
-
Promo Indomaret Awal 2026: Daftar Snack & Minuman Harga Lebih Murah
-
7 Karaoke Keluarga dengan Happy Hour untuk Nongkrong & Nyanyi Lebih Hemat
-
6 Fakta Viral Sinkhole di Limapuluh Kota, Air Jernihnya Dipercaya Jadi Obat Meski Berisiko