SuaraLampung.id - Kapolresta Bandar Lampung Kombes Ino Harianto menjamin penanganan kasus mobil anggota DPRD Lampung Okta Rijaya menabrak bocah 5 tahun hingga tewas tetap profesional.
Menurut Ino Harianto, pihaknya akan menangani kasus mobil anggota DPRD Lampung Okta Rijaya menabrak bocah sampai tewas sesuai prosedur berlaku.
Kecelakaan tersebut terjadi pada Selasa (1/8/2023), saat anak berusia lima tahun tewas usai tertabrak oleh kendaraan roda empat yang dikendarai oleh anggota DPRD Lampung OR di Jalan ANTARA Gang ANTARA, Bandar Lampung.
Kasat Lantas Polresta Bandar Lampung Kompol Ikhwan Syukri mengatakan bahwa pengendara mobil yang menabrak bocah lima tahun hingga tewas tersebut sudah dimintai keterangan.
Baca Juga: DPRD Jakarta Minta Pemprov Segera Bangun Jaringan Bawah Tanah Imbas Kecelakaan Kabel Optik
"Yang bersangkutan sudah dimintai keterangan awal setelah terjadinya peristiwa tersebut. Kalau didata kami yang bersangkutan pekerjaannya swasta, tetapi setelah dicek kembali betul sopir mobil itu adalah anggota DPRD berinisial OR," kata dia.
Ia mengatakan bahwa berdasarkan keterangan yang bersangkutan, dirinya (OR) tidak mengetahui atau melihat ada anak kecil di pojokan jalan, sehingga tertabrak.
"Bisa dikatakan yang bersangkutan tidak hati-hati dalam berkendara. Tentu kami akan lakukan pemeriksaan terhadap saksi serta yang bersangkutan," kata dia pula. (ANTARA)
Berita Terkait
-
BMW Terbang di Jalan Tol Jadi Perhatian Internasional, Indonesia Mendunia
-
Gilang Gombloh Cerita Detik-Detik Ditabrak Truk di Cikarang
-
Gilang Gombloh Kecelakaan Motor di Cikarang, Melibatkan Truk Besar
-
Bus Suporter Persebaya Alami Kecelakaan di Tol Pekalongan, Perjalanan ke Jakarta
-
Kecelakaan Maut Bus Rombongan Bonek, Polisi Ungkap Fakta Mengejutkan
Tag
Terpopuler
- Advokat Hotma Sitompul Meninggal Dunia di RSCM
- Jay Idzes Ditunjuk Jadi Kapten ASEAN All Star vs Manchester United!
- Kejutan! Justin Hubner Masuk Daftar Susunan Pemain dan Starter Lawan Manchester United
- Sosok Pria di Ranjang Kamar Lisa Mariana Saat Hamil 2021 Disorot: Ayah Kandung Anak?
- Hotma Sitompul Wafat, Pengakuan Bams eks Samsons soal Skandal Ayah Sambung dan Mantan Istri Disorot
Pilihan
-
LAGA SERU! Link Live Streaming Manchester United vs Lyon dan Prediksi Susunan Pemain
-
BREAKING NEWS! Indonesia Tuan Rumah Piala AFF U-23 2025
-
Aksi Kamisan di Semarang: Tuntut Peristiwa Kekerasan terhadap Jurnalis, Pecat Oknum Aparat!
-
Belum Lama Direvitalisasi, Alun-alun Selatan Keraton Solo Dipakai Buat Pasar Malam
-
IHSG Susah Gerak, Warga RI Tahan Belanja, Analis: Saya Khawatir!
Terkini
-
Rekonstruksi Penembakan Polisi di Way Kanan: Ada Adegan Dihilangkan, Pelaku Tidak Menyesal
-
Geger! Korupsi Tol Lampung Terungkap: Negara Rugi 66 Miliar, Kontraktor BUMN Terseret?
-
Pemutihan Pajak Terakhir di Lampung Sebelum Kendaraan Bodong Dihapus Permanen
-
Terungkap! Detik-Detik Oknum TNI Tembak 3 Polisi di Arena Sabung Ayam Way Kanan
-
Korupsi Dana KB: Mantan Bendahara Dinas PPKB Tubaba Ditahan