SuaraLampung.id - Kantor Wilayah Kementerian Agama (Kanwil) Kementerian Agama (Kemenag) Lampung mencatat hingga kini ada 21 jemaah haji asal Lampung wafat di Tanah Suci, Arab Saudi.
Jemaah haji yang meninggal terakhir tercatat pada Jumat (8/7) atas nama Iman Darwi, warga Tanjung Qencono Kecamatan Way Bungur, Lampung Timur.
Koordinator Humas PPIH Debarkasi Antara Provinsi Lampung Alifah mengatakan almarhum meninggal dunia di Rumah Sakit Al Noer Mekah, dengan riwayat penyakit respiratory distress, neumonia, hipertensi dan geriatri.
"Yang bersangkutan merupakan jemaah haji kelompok terbang (kloter) 32," kata dia.
Baca Juga: Pamer Perhiasan Emas Setelah Ibadah Haji, Jemaah Wanita Ini Ngaku Bernazar
Ia mengatakan bahwa berdasarkan data, jemaah haji meninggal masing-masing berasal dari Bandar Lampung berjumlah lima orang, Lampung Timur tujuh, Lampung Tengah lima orang, Pringsewu satu orang.
"Kemudian, satu orang dari Way Kanan, Lampung Barat satu orang dan Lampung Utara satu orang," kata dia.
Pada sisi lain, ia mengatakan bahwa jemaah haji asal Lampung yang telah kembali ke provinsi usai menjalankan ibadah haji berjumlah 1.958 dengan sembilan jamaah merupakan tanazul (pulang lebih awal).
"Sudah ada lima kloter jamaah haji asal Lampung yang pulang dari ibadah haji," kata dia. (ANTARA)
Baca Juga: Kena Prank! Jemaah Haji yang Bawa Pulang Perhiasan Emas 180 Gram Ternyata Imitasi
Berita Terkait
-
Jemaah Haji 2025 akan Santap Hidangan Selera Nusantara, Kemenag Kirim 475 Ton Bumbu
-
Visa Haji 2025: 32.000 Sudah Terbit, Kemenag Ngebut Proses Dokumen Jemaah
-
Digagalkan di Bandara Soetta, 10 Calon Jemaah Haji Ilegal Nekat ke Tanah Suci Pakai Visa Kerja
-
Kemenag Targetkan Peningkatan Indeks Kepuasan Jemaah Haji 2025
-
Potret Kopda Basar Jalani Rekonstruksi Kasus Penembakan 3 Anggota Polri
Terpopuler
- Advokat Hotma Sitompul Meninggal Dunia di RSCM
- Hotma Sitompul Wafat, Pengakuan Bams eks Samsons soal Skandal Ayah Sambung dan Mantan Istri Disorot
- 10 HP Midrange Terkencang Versi AnTuTu Maret 2025: Xiaomi Nomor 1, Dimensity Unggul
- 6 Rekomendasi Parfum Indomaret Wangi Mewah Harga Murah
- Pemutihan Pajak Kendaraan Jatim 2025 Kapan Dibuka? Jangan sampai Ketinggalan, Cek Jadwalnya!
Pilihan
-
Polemik Tolak Rencana Kremasi Murdaya Poo di Borobudur
-
8 Rekomendasi HP Murah Rp 2 Jutaan Memori 256 GB Terbaik April 2025
-
5 Rekomendasi HP Murah Rp 1 Jutaan Memori 256 GB Terbaik April 2025
-
Hasil BRI Liga 1: Comeback Sempurna, Persib Bandung Diambang Juara
-
RESMI! Stadion Bertuah Timnas Indonesia Ini Jadi Venue Piala AFF U-23 2025
Terkini
-
Konflik Satwa-Manusia di Lampung Mengerikan: 9 Nyawa Melayang
-
Kades Ditandu 12 Km Demi Berobat: Realita Pesisir Barat Usai Lepas Status Daerah Tertinggal
-
Bening by Helena: UMKM Ini Sulap Limbah Jadi Perhiasan Cantik
-
Besok Rekayasa Lalu Lintas di Bandar Lampung Saat Aksi Bela Palestina: Ini Jalur Alternatifnya
-
Korupsi Gerbang Rumdis Bupati Lampung Timur, Dawam Rahardjo Dijebloskan ke Bui