SuaraLampung.id - Pandawara Group berencana membersihkan Pantai di Jalan Ikan Selar, Kecamatan Bumiwaras, Kota Bandar Lampung. Pantai ini termasuk dalam pantai terkotor nomor dua di Indonesia.
Prihatin melihat kondisi pantai di pesisir Bandar Lampung yang dipenuhi sampah itu, Pandawara mengajak 1.000 warga Lampung bersama-sama bergerak membersihkan pantai di Jalan Ikan Selar.
"Lampung, mohon maaf tanpa mengurangi rasa hormat. Pantai terburuk dan terkotor di Indonesia ada di daerah kalian," ucap Pandawara dalam video yang diunggahnya melalui akun TikTok (@pandawaragroup), seperti dikutip Suara.com.
"Dicari 1.000 orang Lampung untuk membantu mengurangi sampah yang ada di sini. Warga Lampung, let's join the party," lanjut mereka.
Pandawara mengatakan bersih-bersih pantai akan dilaksanakan pada Senin (10/7/2023), dimulai pukul 07.00 WIB.
"Tempat ini menjadi korban terhadap acuhnya kita terhadap lingkungan. Kita perlu kolaborasi antar seluruh masyarakat dan pemerintah Provinsi Lampung, untuk menanggulangi masalah ini," ujar mereka.
Nampak anak-anak setempat juga memiliki harapan yang sama. Terbukti, dalam konten video tersebut mereka mengucapkan keinginannyaa supaya pantai menjadi bersih.
"Aku ingin tempat ini menjadi pantai yang bersih," ucap mereka kompak.
Baca Juga: Viral Mewahnya Pelantikan Ketua RW di PIK, Penuh Karangan Bunga Mirip Pelantikan Pejabat
Berita Terkait
-
Liburan Akhir Tahun: Rasakan Kedamaian Ombak dan Matahari Terbenam di Pinggir Pantai
-
Teror Truk Tanah PIK 2: Kecelakaan Maut Picu Amarah Warga
-
RK: Jangan Hanya Orang Kaya yang Tinggal di PIK
-
Geram Komisi III DPR RI, Polisi Tangguhkan Guru Cabul di Bandar Lampung dengan Jaminan Sertifikat Tanah
-
Jelajahi Keindahan Sabang: Ini Panduan dan Itinerary Liburan 2 Hari 1 Malam Anti Ribet!
Terpopuler
- Vanessa Nabila Bantah Jadi Simpanan Cagub Ahmad Luthfi, tapi Dipinjami Mobil Mewah, Warganet: Sebodoh Itu Kah Rakyat?
- Reaksi Tajam Lex Wu usai Ivan Sugianto Nangis Minta Maaf Gegara Paksa Siswa SMA Menggonggong
- Kini Rekening Ivan Sugianto Diblokir PPATK, Sahroni: Selain Kelakuan Buruk, Dia juga Cari Uang Diduga Ilegal
- TikToker Intan Srinita Minta Maaf Usai Sebut Roy Suryo Pemilik Fufufafa, Netizen: Tetap Proses Hukum!
- Adu Pendidikan Zeda Salim dan Irish Bella, Siap Gantikan Irish Jadi Istri Ammar Zoni?
Pilihan
-
276 Kegiatan Kampanye Tercatat di Kaltim, Reses DPRD Jadi Sorotan Bawaslu
-
Kerja Sambil Liburan di Australia Bisa Dapat Gaji Berapa? Yuk, Simak Syarat WHV Terbaru
-
Kekerasan di Pos Hauling Paser, JATAM Desak Pencabutan Izin PT MCM
-
Jelajah Gizi 2024: Telusur Pangan Lokal Hingga Ikan Lemuru Banyuwangi Setara Salmon Cegah Anemia dan Stunting
-
Pembunuhan Tokoh Adat di Paser: LBH Samarinda Sebut Pelanggaran HAM Serius
Terkini
-
Kapolres Pringsewu Perangi Wartawan Gadungan Pemeras Pejabat: Keluar dari Wilayah Saya!
-
Mirza-Jihan Unggul Telak atas Arinal-Sutono di Survei Pilgub Lampung 2024
-
Tak Mau Dinikahi Pacar di Jepang, Wanita di Metro Pilih Lakukan Aborsi
-
Endorse Judi Online, Pedagang Martabak di Lampung Selatan Raup Rp5 Juta
-
Lawan Inflasi! Pemprov Lampung Buka Toko Operasi Pasar di Natar