SuaraLampung.id - Keluarga Glazer tidak berniat menjual klub Liga Premier Inggris Manchester United kepada miliarder asal Inggris Jim Ratcliffe.
Sebelumnya Jim Ratcliffe tertarik membeli Manchester United setelah gagal mengakuisisi Chelsea awal tahun ini.
"Manchester United dimiliki oleh keluarga Glazer, yang telah saya temui," kata Ratcliffe dalam acara Financial Times Live seperti dikutip Manchester Evening News.
"Saya bertemu Joel dan Avram, dan mereka adalah orang-orang yang sangat baik. Mereka orang baik dan mereka tidak ingin menjual (United). Klub itu dimiliki oleh enam orang anak dan ayah, dan mereka tidak ingin menjualnya," kata pemilik perusahaan kimia itu.
Baca Juga: Jadwal dan Link Live Streaming Manchester United vs Omonia Nicosia Malam Ini di SCTV
"Bila United di musim panas, ya kami mungkin berusaha mengakuisisinya setelah gagal membeli Chelsea, tetapi kami tidak bisa berharap bahwa suatu hari Manchester United akan dijual."
Ada sejumlah laporan bahwa keluarga Glazer mulai mempertimbangkan menjual United setelah diprotes para suporter yang marah selama masa kepemilikan mereka yang bermasalah.
Grup Ineos milik Ratcliffe sudah memiliki klub Prancis Nice dan klub Swiss Lausanne.
Tentang prospek investasi lebih lanjut di tempat lain, Ratcliffe mengaku ingin memiliki klub Liga Premier Inggris.
"Olahraga paling populer di dunia adalah sepak bola dan itu adalah olahraga yang paling dekat dengan kita, jadi kita harus memiliki aset ... bukan hanya klub Liga Premier, saya juga ingin klub besar." (ANTARA)
Baca Juga: Konglomerat Inggris Jim Ratcliffe Sebut Keluarga Glazer Tak Berniat Jual Manchester United
Berita Terkait
-
Bak Lawakan Stand Up Comedy: Jangankan Lawan Arsenal, MU Lawan Justin Hubner Cs Juga Tak Menang
-
Bikin Kaget! Alasan Jay Idzes Ditunjuk Jadi Kapten ASEAN All Stars vs Manchester United
-
Pemain Keturunan Makassar Jadi Kapten Lawan Manchester United, Patrick Kluivert Panggil Nih
-
Jay Idzes Ditunjuk Jadi Kapten ASEAN All Star vs Manchester United!
-
Kejutan! Justin Hubner Masuk Daftar Susunan Pemain dan Starter Lawan Manchester United
Terpopuler
- Marselino Ferdinan Dicoret Patrick Kluivert! Ini 3 Calon Penggantinya di Timnas Indonesia
- 17 HP Xiaomi Ini Tidak Didukung HyperOS 2.1, Ada Perangkatmu?
- Sebut Pegawai Luhut Sosok Asli di Foto Ijazah UGM, Roy Suryo: Saya Pastikan 99,9 Persen Bukan Jokowi
- 8 Kode Redeem FF Hari Ini 14 April 2025 Masih Aktif Siap Dipakai, Klaim Sekarang!
- Ini Syarat Pemutihan Pajak Kendaraan 2025, Warga Jateng Siap-siap Bebas Denda!
Pilihan
-
Gaikindo Peringatkan Prabowo soal TKDN: Kita Tak Ingin Industri Otomotif Indonesia Ambruk!
-
Piala Dunia U-17 2025: Perlunya Tambahan Pemain Diaspora di Timnas Indonesia U-17
-
Perhatian! Harga Logam Mulia Diprediksi Akan Terus Alami Kenaikan
-
Baru Masuk Indonesia, Xpeng Diramalkan Segera Gulung Tikar
-
Profil Helmy Yahya yang Ditunjuk Dedi Mulyadi jadi Komisaris Independen Bank BJB
Terkini
-
Viral Tebar Lele Berujung Mutasi: Camat Palas Jadi Guru SD Usai Jalan Rusak Diprotes Warga
-
Rumah Kepala Ombudsman Lampung Dibobol Maling: Motor, Laptop, iPad Raib
-
Geger! Korupsi Tol Lampung Terungkap: Negara Rugi 66 Miliar, Waskita Karya Terseret?
-
Anggaran PSU Pilkada Pesawaran Kapan Cair? Ini Harapan KPU
-
Kisah Sukses: Ibu Rumah Tangga di Tapanuli Utara Ubah Nasib dengan Ulos, Kini Mendunia!