SuaraLampung.id - Terungkap pelaku pembuang bayi yang hampir membusuk di kolam sampah di Pekon Panjerejo, Kecamatan Gadingrejo, Kabupaten Pringsewu.
Pelaku pembuangan bayi itu ternyata adalah ibu kandungnya sendiri berinisial R (21), warga Pekon Panjerejo, Gadingrejo.
Kasat Reskrim Polres Pringsewu Iptu Feabo Adigo Mayora Pranata mengatakan, pelaku ditangkap Selasa (11/10/2022) pagi.
Menurut Iptu Feabo, pelaku kini sedang menjalani pemeriksaan di Unit Perlindungan Perempuan dan Anak (PPA) Polres Pringsewu.
"Saat ini masih dalam proses pemeriksaan untuk mengetahui motif pelaku sampai nekat membuang bayinya tersebut," ungkapnya dikutip dari Lampungpro.co--jaringan Suara.com.
Sebelumnya, warga menemukan jasad bayi membusuk di tempat pembuangan sampah di Pekon Panjerejo, pada Senin (10/10/2022) malam.
Saat ditemukan bayi tersebut dalam kondisi mengenaskan, di mana bagian kepala bayi tersebut sudah nyaris tak berbentuk.
Tak hanya itu, sebagian besar jasad sudah membengkak dan hampir tidak diketahui jenis kelaminnya.
Polisi yang melakukan olah tempat kejadian perkara (TKP) dan identifikasi lantas mengevakuasi jasad bayi dan membawanya ke RSUD Pringsewu guna dilakukan outopsi untuk mengetahui penyebab kematiannya.
Berita Terkait
-
Bikin Merinding, Sosok Makhluk Astral yang Disebut Ibu Angkat Diduga Muncul Saat Tiara Kartika Diberikan Kalung
-
Viral Aksi Ayah Bekap Mulut Anak Bayinya Gegara Rewel, Picu Kemarahan Publik: Sakit Hati Lihatnya
-
Sadis! Dalam Sehari Ada 2 Bayi Yang Dibuang Ibunya di Surabaya
-
Miris, Mayat Bayi Membusuk Ditemukan di Kolam Sampah Bikin Geger Warga Pekon Parerejo
-
Foto-Foto saat Makan Bareng,, Ibu-ibu Ini Langsung Heboh Kejatuhan Tikus
Terpopuler
- 3 Mobil Bekas 60 Jutaan Kapasitas Penumpang di Atas Innova, Keluarga Pasti Suka!
- 5 Sepatu Lokal Senyaman Skechers, Tanpa Tali untuk Jalan Kaki Lansia
- 9 Sepatu Puma yang Diskon di Sports Station, Harga Mulai Rp300 Ribuan
- Cek Fakta: Viral Ferdy Sambo Ditemukan Meninggal di Penjara, Benarkah?
- 5 Sepatu New Balance yang Diskon 50% di Foot Locker Sambut Akhir Tahun
Pilihan
-
4 HP Memori Jumbo Paling Murah dengan RAM 12 GB untuk Gaming Lancar
-
In This Economy: Banyolan Gen Z Hadapi Anomali Biaya Hidup di Sepanjang 2025
-
Ramalan Menkeu Purbaya soal IHSG Tembus 9.000 di Akhir Tahun Gagal Total
-
Tor Monitor! Ini Daftar Saham IPO Paling Gacor di 2025
-
Daftar Saham IPO Paling Boncos di 2025
Terkini
-
Libur Tahun Baru Tanpa Uang Tunai: 7 Kartu Kredit yang Kerap Punya Promo Traveling
-
Cek Fakta: Viral Video Polisi Tilang Iring-iringan Pengantar Jenazah, Ini Faktanya!
-
7 Promo Frozen Food untuk Stok Makan Praktis Keluarga Selama Libur Tahun Baru
-
3 Lokasi Pemandian Air Panas di Kaki Gunung Rajabasa untuk Wisata Relaksasi di Lampung
-
7 Air Terjun Tertinggi dan Paling Megah di Lampung untuk Liburan Petualangan