SuaraLampung.id - Anthony Joshua telah menerima persyaratan untuk pertarungan memperebutkan gelar juara dunia kelas berat tinju yang diusulkan pihak Tyson Fury, umum tim manajemen sang petinju seperti dikutip AFP, Selasa.
Fury yang juara kelas berat WBC mengajukan tawaran kepada lawannya dari Inggris pekan lalu, dengan mengatakan dia bersedia memberikan 40 persen dari hadiahnya kepada Joshua untuk memastikan laga itu digelar.
Tim manajemen Joshua, 258, mengatakan Selasa bahwa mereka sudah menerima tawaran Fury atas nama Joshua dan promotornya, Matchroom, dan sedang menunggu tanggapan sang juara.
Mereka menulis di media sosial dalam sebuah pesan yang diretweet Joshua: "258 dan @MatchroomBoxing bisa memastikan bahwa atas nama @anthonyjoshua, kami menerima semua persyaratan yang sudah diberikan Jumat pekan lalu kepada kami oleh tim Fury demi pertarungan 3 Desember itu."
Baca Juga: Lawan Manat Sopatip di Thailand, Petinju Ilham Leoisa Bidik Gelar WBC Asia Continental
"Mengingat mangkatnya Ratu (Elizabeth II), maka disepakati menghentikan semua komunikasi. Kami sedang menunggu jawaban."
Fury mengajukan tawaran untuk tanding yang disebut "Battle of Britain" melawan Joshua setelah diketahui bahwa juara dunia Oleksandr Usyk tak mau bertarung sampai awal tahun depan. (ANTARA)
Berita Terkait
-
Kekayaan Mike Tyson: Kalah Lawan Jake Paul tapi Tetap Dapat Rp317 Miliar
-
Pertandingan Tinju Mike Tyson Vs Jake Paul Siapa yang Menang?
-
Mike Tyson Jadi Bulan-bulanan Jake Paul: The Problem Child Menang Angka
-
Kisah Mike Tyson: Juara Dunia yang Tersandung Kontroversi
-
Transformasi Jake Paul: YouTuber Jadi Petinju Profesional!
Terpopuler
- Kini Rekening Ivan Sugianto Diblokir PPATK, Sahroni: Selain Kelakuan Buruk, Dia juga Cari Uang Diduga Ilegal
- Gibran Tinjau Makan Gratis di SMAN 70, Dokter Tifa Sebut Salah Sasaran : Itu Anak Orang Elit
- Tersandung Skandal Wanita Simpanan Vanessa Nabila, Ahmad Luthfi Kenang Wasiat Mendiang Istri
- Dibongkar Ahmad Sahroni, Ini Deretan 'Dosa' Ivan Sugianto sampai Rekening Diblokir PPATK
- Deddy Corbuzier Ngakak Dengar Kronologi Farhat Abbas Didatangi Densu: Om Deddy Lagi Butuh Hiburan
Pilihan
-
Patut Dicontoh! Ini Respon Eliano Reijnders Usai Kembali Terdepak dari Timnas Indonesia
-
Ada Korban Jiwa dari Konflik Tambang di Paser, JATAM Kaltim: Merusak Kehidupan!
-
Pemerintah Nekat Naikkan Pajak saat Gelombang PHK Masih Menggila
-
Dugaan Pelanggaran Pemilu, Bawaslu Pantau Interaksi Basri Rase dengan ASN
-
Kuasa Hukum Tuding Kejanggalan, Kasus Cek Kosong Hasanuddin Mas'ud Dibawa ke Tingkat Nasional
Terkini
-
Kapolres Pringsewu Perangi Wartawan Gadungan Pemeras Pejabat: Keluar dari Wilayah Saya!
-
Mirza-Jihan Unggul Telak atas Arinal-Sutono di Survei Pilgub Lampung 2024
-
Tak Mau Dinikahi Pacar di Jepang, Wanita di Metro Pilih Lakukan Aborsi
-
Endorse Judi Online, Pedagang Martabak di Lampung Selatan Raup Rp5 Juta
-
Lawan Inflasi! Pemprov Lampung Buka Toko Operasi Pasar di Natar