SuaraLampung.id - Penyidik Polresta Bandar Lampung menelusuri riwayat kejiwaan pelaku diduga ODGJ yang membacok lima orang satu keluarga di Kecamatan Sukabumi.
Kapolresta Bandar Lampung Kombes Ino Harianto menuturkan, pelaku pembacokan satu keluarga yang diduga ODGJ sudah ditangkap.
Menurut Ino, pihaknya akan menelusuri riwayat kejiwaan pelaku yang diduga ODGJ dengan melibatkan instansi terkait.
"Ya, tentu nanti kami periksa dulu kesehatannya seperti apa bersama pihak-pihak terkait untuk mengetahui status kejiwaannya," kata dia, Senin (15/8/2022).
Sebab, lanjut dia, tidak semudah itu menetapkan seseorang dengan sebutan orang dengan gangguan jiwa (ODGJ), sehingga polisi akan terus mendalami kasus ini.
"Kasus ini sedang kami dalami. Memang katanya pelaku adalah ODGJ tapi tidak semudah itu menerima informasi bahwa yang bersangkutan adalah ODGJ karena ada langkah dan tahapannya," kata dia.
Ia pun mengatakan bahwa apabila terbukti pelaku merupakan ODGJ langkah-langkah penanganan akan dilakukan sebagaimana mestinya.
"Namun jika pelaku bukan ODGJ maka kita akan maka akan dilakukan penanganan sama dengan tersangka pada umumnya," kata dia.
Sebelumnya, polisi dan warga berhasil menangkap pelaku pembacokan terhadap lima orang satu keluarga di Kecamatan Sukabumi Kota Bandar Lampung pada Senin 03.00 WIB. (ANTARA)
Berita Terkait
-
Cerita Korban Selamat dari Kecelakaan Maut di Jalur Tengkorak Cianjur-Sukabumi, Fokus Menyelamatkan Sang Anak
-
24 Anggota Khilafatul Muslimin Bandar Lampung Ikrar Setia pada NKRI
-
Sambaran Petir Kembali Makan Korban di Sukabumi, Seorang Pedagang Alami Gangguan Pendengaran
-
Oleng Hindari Jalan Berlubang, Truk Bermuatan Karton Terguling
-
Kecelakaan di Jalur Tengkorak Cianjur-Sukabumi 6 Tewas Beberapa Luka Berat Akibat Terpental
Terpopuler
- Breaking News! PSSI Resmi Umumkan Pelatih Timnas Indonesia
- 8 City Car yang Kuat Nanjak dan Tak Manja Dibawa Perjalanan Jauh
- 5 Rekomendasi Cushion Mengandung Skincare Anti-Aging Untuk Usia 40 Ke Atas
- Djarum Buka Suara soal Pencekalan Victor Hartono dalam Kasus Dugaan Korupsi Tax Amnesty
- 5 Smartwatch Terbaik untuk Olahraga dan Pantau Detak Jantung, Harga Mulai Rp300 Ribuan
Pilihan
-
Timnas Indonesia: U-17 Dilatih Timur Kapadze, Nova Arianto Tukangi U-20, Bojan Hodak Pegang Senior?
-
Harga Minyak Dunia Melemah, di Tengah Upaya Trump Tekan Ukraina Terima Damai dengan Rusia
-
Indonesia jadi Raja Sasaran Penipuan Lowongan Kerja di Asia Pasifik
-
Kisah Kematian Dosen Untag yang Penuh Misteri: Hubungan Gelap dengan Polisi Jadi Sorotan
-
Kisi-Kisi Pelatih Timnas Indonesia Akhirnya Dibocorkan Sumardji
Terkini
-
BRI Dorong Pertumbuhan Inklusif lewat Penyaluran KUR kepada 3,2 juta Debitur UMKM
-
3 Trik Nasi Pulen dan Wangi untuk Masak Harian ala Ibu-Ibu Hemat Alfamart
-
Tarif Tol Bakauheni-Terbanggi Besar Naik Akhir Bulan, Rincian Lengkap Biaya Terbarunya
-
Sat Set Promo Indomaret! 11 Snack & Yogurt Viral Mulai Rp3 Ribuan, Wajib Borong
-
Dukung Pertumbuhan di Sektor Riil, BRI Fasilitasi Sindikasi Pembiayaan untuk PT SSMS