SuaraLampung.id - Penyanyi Bunga Citra Lestari alias BCL akhir-akhir ini digosipkan sedang dekat dengan Ariel NOAH, vokalis band NOAH.
Kedekatan BCL dengan Ariel NOAH makin nampak ketika keduanya menjadi juri ajang pencarian bakat di stasiun televisi.
Isu ini makin berembus kencang seiring seringnya BCL mengundang Ariel NOAH sebagai bintang tamu di konsernya.
Terkini BCL dan Ariel NOAH kembali menjadi sorotan netizen saat keduanya kedapatan fitting baju bareng di desainer terkenal Samuel Wongso.
Dalam postingan Instagram Samuel Wongso, terlihat potret Ariel NOAH sedang diukur oleh sang desainer.
Sedangkan di slide berikutnya menampilkan mereka berdua serta BCL. Barulah di akhir ada video kebersamaan mereka.
Di situ, Ariel NOAH dan BCL tampak berbincang dengan desainer kondang Samuel Wongso.
Menurut Samuel Wongso, sesuatu yang baik akan segera keluar. Sayangnya dia tidak menjelaskan lebih lanjut mengenai sesuatu yang dimaksud.
"Something good is coming soon," tulis Samuel Wongso sebagai caption baru-baru ini dikutip dari MataMata.com--grup Suara.com.
Baca Juga: Kedapatan Fitting Baju Bareng, Ariel NOAH dan BCL Sukses Bikin Heboh
Melihat itu, netizen ramai memberikan komentarnya. Mereka kembali menjodoh-jodohkan Ariel NOAH dan BCL.
Bahkan ada juga yang menebak kalau mereka sedang fitting baju pengantin.
"Cocok emang mereka sih. Sudah lanjutlah," kata @yohanesauriflux.
"Semoga jodoh," timpal @rizkynurhantoko26.
"Lagi ngukur buat baju nikahan," imbuh @chrisadiatma.
Seperti diketahui, BCL belakangan memang sering dijodoh-jodohkan dengan Ariel NOAH. Terkait ini, ibu satu anak itu menegaskan cuma berteman dengan sang vokalis.
Berita Terkait
-
Kedapatan Fitting Baju Bareng, Ariel NOAH dan BCL Sukses Bikin Heboh
-
Kontestan Indonesia's Got Talent Tiup Tangan sampai Bunyi, Reza Arap Ngakak: Dia Pakai Hati
-
Dua Emak-emak Ini Nyanyi di Ajang Pencarian Bakat, Ariel Noah Dibuat Melongo
-
Indonesias Got Talent Akhirnya Tayang, Ini Deretan Jurinya
-
Viral Video Lawas Ariel Noah Cukur Rambut dengan Gunting Mie Instan, Publik: Hanya Berlaku untuk yang Good Looking
Terpopuler
- 7 Serum Vitamin C yang Bisa Hilangkan Flek Hitam, Cocok untuk Usia 40 Tahun
- 5 Mobil Diesel Bekas Mulai 50 Jutaan Selain Isuzu Panther, Keren dan Tangguh!
- Sunscreen untuk Usia 50-an Sebaiknya SPF Berapa? Cek 5 Rekomendasi yang Layak Dicoba
- Harta Kekayaan Abdul Wahid, Gubernur Riau yang Ikut Ditangkap KPK
- 5 Mobil Eropa Bekas Mulai 50 Jutaan, Warisan Mewah dan Berkelas
Pilihan
-
Jusuf Kalla Peringatkan Lippo: Jangan Main-Main di Makassar!
-
Korban PHK Masih Sumbang Ratusan Ribu Pengangguran! Industri Pengolahan Paling Parah
-
Cuma Mampu Kurangi Pengangguran 4.000 Orang, BPS Rilis Data yang Bikin Kening Prabowo Berkerut
-
Rugi Triliunan! Emiten Grup Djarum, Blibli PHK 270 Karyawan
-
Angka Pengangguran Indonesia Tembus 7,46 Juta, Cuma Turun 4.000 Orang Setahun!
Terkini
-
Pertumbuhan Ekonomi Lampung Posisi 3 di Sumatera, Pertanian Jadi Jagoan Utama
-
Refleksi Semangat Sumpah Pemuda, BRI Gelar Pengusaha Muda BRILiaN 2025: Dukung Penuh UMKM
-
5 Facial Foam Ampuh Lawan Jerawat untuk Remaja: Harga di Bawah Rp100 Ribu
-
5 Rekomendasi Sepatu Lari Wanita untuk Daily Run 5K: Murah Meriah Tetap Berkualitas
-
2 Daerah Dicanangkan Jadi Kawasan Ekonomi Khusus Pariwisata di Lampung