SuaraLampung.id - Kamaruddin Simanjuntak, pengacara keluarga Brigadir Nofriansyah Yosua Hutabarat alias Brigadir J, mengungkap mengenai kedekatan Brigadir J dengan Irjen Ferdy Sambo dan istri.
Brigadir J diketahui tewas di rumah dinas Irjen Ferdy Sambo dalam sebuah peristiwa yang disebut Polri sebagai adu tembak dengan ajudan lain bernama Bharada E.
Sebelum Brigadir J terbunuh di rumah Irjen Ferdy Sambo, menurut Kamaruddin, sudah ada ancaman pembunuhan yang diterima.
Sekitar akhir Juni 2022 atau sebelum seminggu sebelum peristiwa baku tembak di rumah dinas Irjen Ferdy Sambo, Brigadir J menjalin kontak dengan kekasihnya Vera.
Baca Juga: Mabes Polri Sebut Irjen Ferdy Sambo Tak Lagi Jabat Kasatgassus Polri
Dalam komunikasi lewat video call itu, Brigadir J memberitahu akan meninggalkan sang kekasih dan sudah pamitan juga meminta Vera mencari lelaki lain.
"Awalnya kekasihnya ini mengira bercanda," kata Kamaruddin dikutip dari YouTube Kompas TV.
Tetapi karena Brigadir J menyampaikan pesan itu dalam keadaan menangis, Vera menganggap hal itu serius dan bahkan sempat mengira kekasihnya itu sedang sakit.
"Dikiranya Brigadir J sakit ternyata tidak sakit. Kemudian dijelaskan bahwa dia diancam dibunuh skuat lama," ujar Kamaruddin.
Kata Kamaruddin, Vera lah yang bertanya apakah skuat lama atau skuat baru yang mengancam dan dijawab Brigadir J skuat lama.
Baca Juga: Polri: Irjen Ferdy Sambo Tidak Lagi Jabat Kasatgassus
Disayang Istri Ferdy Sambo
Berita Terkait
-
Beda Nasib Terkini Ferdy Sambo dan Richard Eliezer: Makin Gemoy vs Bikin Anak Kangen
-
Apa Hukuman Ferdy Sambo Sekarang? Trisha Eungelica sang Anak Berharap Ayah Cepat Pulang
-
Ferdy Sambo Ulang Tahun Ke-52, Sang Anak Berharap Ayahnya Cepat Pulang: Stok Sudah Menipis...
-
Gaji 6 Perwira Polisi di Kasus Ferdy Sambo yang Dapat Promosi, Ada Jenderal Bintang 1
-
Selain Mundur Jadi Pengacara Teh Novi, Brian Praneda Pernah Ditegur Hakim Gara-Gara Salah Ketik Nama Klien
Terpopuler
- Ditahan Atas Dugaan Pemerasan, Beredar Rekaman Suara Reza Gladys Sebut Mail Syahputra Tolak Transferan
- Full Ngakak, Bio One Komentari Pengangkatan Ifan Seventeen Jadi Dirut PT Produksi Film Negara
- 3 Alasan yang Bikin Ustaz Derry Sulaiman Yakin Denny Sumargo, Hotman Paris dan Willie Salim Bakal Mualaf
- Jebloskan Nikita Mirzani ke Penjara Reza Gladys Sempat Disebut Cocok Gabung Gen Halilintar
- Ifan Seventeen Tiba-Tiba Jadi Dirut PFN, Pandji Pragiwaksono Respons dengan Dua Kata Menohok
Pilihan
-
Driver Ojol Dapat 'Tunjangan Hari Raya (THR)' 2025, Ini Kriteria dan Syaratnya
-
Komunitas Milenial Bergerak Sukses Gelar Aksi Sosial BERMANJA di Yogyakarta
-
Emas Antam Tembus Harga Tertinggi Sepanjang Masa Hari Ini, Jadi Rp1.742.000/Gram
-
Alasan Koster Naikkan Tunjangan DPRD Bali Karena Kasihan Bebannya Berat
-
Biasa Blak-blakan, Ahok Takut Bicara soal BBM Oplosan Pertamina: Ada yang Saya Enggak Bisa Ngomong
Terkini
-
Fokus Kembangkan UMKM, BRI Raih 5 Penghargaan di Retail Banker International Asia Trailblazer Awards
-
Jadwal Imsakiyah Kota Bandar Lampung Jumat 14 Maret 2025
-
Mudik Lebaran 2025: Pelabuhan Panjang Siap Jadi Jurus Pamungkas Atasi Kepadatan
-
Jadwal Buka Puasa Kota Bandar Lampung Kamis 13 Maret 2025
-
Lebaran 2025: Angkutan Barang Dibatasi di Lampung! Cek Jadwalnya