SuaraLampung.id - Jalan Budi Utomo dan Jalan Pattimura Kota Metro, Provinsi Lampung, mulai diperbaiki oleh PU Dinas Bina Marga Provinsi Lampung.
Perbaikan dua jalan di Kota Metro itu diapresiasi warga dan pengendara yang sering melintas jalan-jalan tersebut.
Ini karena kondisi Jalan Budi Utomo dan Jalan Pattimura sangat memprihatinkan dan kerap menyebabkan kecelakaan.
Salah satu warga sekitar Jalan Budi Utomo, Tugiman mengaku senang dengan adanya perbaikan jalan itu. Lantaran tidak sedikit pelintas yang mengalami kecelakaan di lokasi jalan tersebut.
"Iya, mudah-mudahan jalan ini cepat selesai, agar dapat cepat di nikmati para pengguna jalan lagi sekali lagi sebagai warga kami ucapkan banyak terimakasih kepada Gubernur Lampung dan Wali Kota Metro sudah mendenger keluhan masyarakat," kata dia saat diwawancarai, Kamis (21/7/2022).
Rezky Ananda Lubis warga sekitar Jalan Pattimura sangat mengapresiasi perbaikan yang dilakukan Pemerintah Provinsi Lampung dan Kota Metro di Jalan Pattimura.
"Ya sudah cukup lama jalan mengalami kerusakan, alhamdulilah sudah dibenahi jadi lebih nyaman lagi penguna jalan yang melintas," ujarnya.
Senada dikatakan Teguh pemilik usaha Degan 29. Pihaknya berterima kasih kepada pemerintah sebagai warga dan pengusaha kecil sangat terbantu dengan perbaikan jalan tersebut.
"Saya sebagai pengusaha sudah lama mengharapkan agar jalan diperbaiki, dengan perbaikan jalan ini minimal banyak yang melintas di jalan Pattimura," pungkasnya.
Baca Juga: Polisi Ralat Tersangka Kecelakaan Maut di Cibubur: Tersangka Satu, Si Sopir
Selain Jalan Budi Utomo dan Pattimura, perbaikan juga dilakukan di Jalan Achmad Yani, Jalan Nusantara dan Jalan Ratuprawira Negara. (ANTARA)
Berita Terkait
-
Polisi Ralat Tersangka Kecelakaan Maut di Cibubur: Tersangka Satu, Si Sopir
-
Kapolda Tunjuk Kombes Yandri Irsan Jadi Plt Kapolres Jakarta Selatan
-
Dampak Limbah Hitam di Perairan Lampung Timur, Tangkapan Nelayan Menurun hingga Keringnya Mangrove
-
Kronologi 2 Truk Tabrakan di Jalinsum Kalianda Lampung Selatan, Sopir Alami Luka Berat
-
Budhi Dicopot Buntut Kasus Brigadir J, Kapolda Tunjuk Dirpam Obvit Kombes Pol Yandri Irsan Plt Kapolres Metro Jaksel
Terpopuler
- 5 Rekomendasi Motor Matic untuk Keluarga yang Irit BBM dan Murah Perawatan
- 58 Kode Redeem FF Terbaru Aktif November 2025: Ada Item Digimon, Diamond, dan Skin
- 5 Rekomendasi Mobil Kecil Matic Mirip Honda Brio untuk Wanita
- Liverpool Pecat Arne Slot, Giovanni van Bronckhorst Latih Timnas Indonesia?
- 5 Sunscreen Wardah Untuk Usia 50 Tahun ke Atas, Bantu Atasi Tanda Penuaan
Pilihan
-
Pengusaha Sebut Ketidakpastian Penetapan UMP Bikin Investor Asing Kabur
-
5 Rekomendasi HP Murah Rp 2 Jutaan Terbaik, Ideal untuk Gaming dan Kerja Harian
-
HP Mau PHK 6.000 Karyawan, Klaim Bisa Hemat Rp16,6 Triliun
-
4 HP Baterai Jumbo Paling Murah Tahan Seharian Tanpa Cas, Cocok untuk Gamer dan Movie Marathon
-
5 HP Memori 128 GB Paling Murah untuk Penggunaan Jangka Panjang, Terbaik November 2025
Terkini
-
Tri Wenita, AgenBRILink yang Membawa Layanan Perbankan Menyapa Warga Desa
-
BRI Dorong Pertumbuhan Inklusif lewat Penyaluran KUR kepada 3,2 juta Debitur UMKM
-
3 Trik Nasi Pulen dan Wangi untuk Masak Harian ala Ibu-Ibu Hemat Alfamart
-
Tarif Tol Bakauheni-Terbanggi Besar Naik Akhir Bulan, Rincian Lengkap Biaya Terbarunya
-
Sat Set Promo Indomaret! 11 Snack & Yogurt Viral Mulai Rp3 Ribuan, Wajib Borong