SuaraLampung.id - Nama Brigjen Hendra Kurniawan mencuat ke permukaan setelah dinonaktifkan sebagai Karo Paminal Divisi Propam Polri.
Penonaktifan Brigjen Hendra Kurniawan sebagai Karo Paminal terkait pengusutan kasus baku tembak di rumah Kadiv Propam nonaktif Irjen Ferdy Sambo.
Selain Brigjen Hendra Kurniawan, Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo juga menonaktifkan Kapolres Metro Jakarta Selatan Kombes Budhi Herdy Susianto
Kadiv Humas Polri Irjen Dedi Prasetyo mengatakan, penonaktifan dua petinggi Polri itu dalam rangka menjaga transparansi, objektivitas dan akuntabilitas dalam pengungkapan kasus baku tembak di rumah Kadiv Propam nonaktif Irjen Ferdy Sambo.
Baca Juga: Penonaktifan Karo Paminal Divpropam dan Kapolres Jaksel Oleh Kapolri
"Untuk menjaga independensi tersebut, transparansi dan akuntabel pada malam hari ini bapak Kapolri memutuskan untuk menonaktifkan dua orang. Yang pertama Karo Paminal Brigjen Pol Hendra Kurniawan, yang kedua yang dinonaktifkan pada malam hari ini adalah Kapolres Jakarta Selatan Kombes Pol Budhi Herdy Susianto," kata Dedi dikutip dari ANTARA.
Berikut sejumlah fakta mengenai Brigjen Hendra Kurniawan
1. Intimidasi Keluarga Brigadir J
Karo Paminal nonaktif Brigjen Hendra Kurniawan dituding mengintimidasi keluarga Brigadir J, korban tewas dalam peristiwa baku tembak di rumah Irjen Ferdy Sambo.
Johnson Panjaitan, kuasa hukum keluarga Brigadir J, mengatakan, Brigjen Hendra Kurniawan yang mengirimkan jenazah Brigadir J ke keluarga.
Namun Brigjen Hendra menekan dan melarang pihak keluarga membuka peti jenazah Brigadir J. Atas dasar itulah pihak keluarga mendesak penonaktifan Brigjen Hendra Kurniawan.
Berita Terkait
-
Ungkap Rindu Sang Ayah yang Divonis 3 Tahun Penjara, Anak Hendra Kurniawan: Aku Tahu Ayah Tak Salah
-
Jalan Depan PN Jaksel Dipenuhi Karangan Bunga Jelang Vonis Hendra Kurniawan: Semangat Jenderal, Dari Teman Mancing
-
Geng Sambo Ungkap Keterlibatan Jenderal Lain, Hendra Sebut Eks Kapolda Kaltim Ikut Terima Suap Tambang Ilegal
-
Perjalanan Karier Hendra Kurniawan Sebagai Polisi Berakhir, Kini Resmi Dipecat Tidak Hormat
-
Hendra Kurniawan Resmi Dipecat Tidak Hormat dari Polri, Lemkapi: Keputusan KKEP Sangat Tepat
Terpopuler
- Sama-sama Bermesin 250 cc, XMAX Kalah Murah: Intip Pesona Motor Sporty Yamaha Terbaru
- Robby Abbas Pernah Jual Artis Terkenal Senilai Rp400 Juta, Inisial TB dan Tinggal di Bali
- Forum Purnawirawan Prajurit TNI Usul Pergantian Gibran hingga Tuntut Reshuffle Menteri Pro-Jokowi
- Profil Ditho Sitompul Anak Hotma Sitompul: Pendidikan, Karier, dan Keluarga
- 7 Rekomendasi Sabun Pemutih Wajah, Harga Terjangkau Kulit Berkilau
Pilihan
-
Pembayaran Listrik Rumah dan Kantor Melonjak? Ini Daftar Tarif Listrik Terbaru Tahun 2025
-
AS Soroti Mangga Dua Jadi Lokasi Sarang Barang Bajakan, Mendag: Nanti Kita Cek!
-
Kronologi Anggota Ormas Intimidasi dan Lakukan Pemerasan Pabrik di Langkat
-
Jantung Logistik RI Kacau Balau Gara-gara Pelindo
-
Emansipasi Tanpa Harus Menyerupai Laki-Laki
Terkini
-
Ribuan Warga Lampung Bersatu untuk Palestina: Babang Tamvan Serukan Boikot Produk Israel
-
Truk Pengangkut Rongsokan Hantam Pelabuhan Bakauheni: Diduga Rem Blong
-
Cuaca Buruk di Bandara Radin Inten II, Lion Air Mendarat di Palembang
-
Konflik Satwa-Manusia di Lampung Mengerikan: 9 Nyawa Melayang
-
Kades Ditandu 12 Km Demi Berobat: Realita Pesisir Barat Usai Lepas Status Daerah Tertinggal