Jika ingin vaksinasi booster, sebaiknya dilakukan paling lambat seminggu sebelum berangkat agar setibanya di rumah, kamu dan keluarga tetap aman dan terhindar dari COVID-19.
Kementerian Kesehatan telah menyiapkan 13.968 fasilitas kesehatan yang tersebar di seluruh provinsi di Indonesia yang terdiri dari 10.292 puskesmas, 3.034 rumah sakit, 251 Public Safety Center (PSC), 51 KKP dan 340 Pos Kesehatan.
Gunakan moda transportasi yang tepat
Bagi masyarakat yang ingin menikmati perjalanan darat tapi tidak memiliki kendaraan pribadi, dapat memilih transportasi darat lain seperti bus dan shuttle. Sedangkan bagi Anda yang ingin menghindari penumpukan arus mudik lewat jalur tol dan destinasi yang lebih jauh, kamu bisa memilih alternatif moda transportasi non-tol lainnya, seperti kereta api atau pesawat.
Baca Juga: Aturan Sholat di Perjalanan Mudik, Ini Penjelasan Buya Yahya Soal Sholat Jamak dan Qashar
Konsumen Traveloka bisa menggunakan fitur Price Alert dan Discover untuk mendapatkan tiket pesawat dengan jadwal keberangkatan yang diinginkan dan penawaran harga terbaik.
Traveloka juga memiliki penawaran menarik untuk pembelian tiket pesawat pada pukul 11.00-13.00 dan 19.00-21.00. Untuk konsumen yang ingin mudik menggunakan kereta api, maupun bus & shuttle pastikan Anda memanfaatkan penawaran terbaik dari TemuKangen Flash Sale pada pukul 19:00 - 23:59 selama periode 18-26 April 2022.
Gunakan asuransi
Penting untuk memiliki asuransi sebagai bagian dari persiapan perjalanan mudik untuk mengantisipasi dan melindungi kamu dari banyak risiko yang mungkin saja terjadi.
Traveloka menyediakan sejumlah pilihan asuransi perjalanan untuk menambah kenyamanan konsumen, seperti asuransi COVID-19 gratis untuk semua penerbangan, reschedule coverage, perlindungan bagasi (baggage protection), asuransi untuk keterlambatan pesawat (delay protection), asuransi perjalanan kereta api, serta 100 persen refund guarantee untuk pesawat dan kereta api.
Ambil waktu istirahat selama perjalanan
Berita Terkait
-
Pengguna Layanan Transportasi Berbasis Aplikasi Meningkat Selama Momen Mudik Lebaran
-
Kucing Ikut Mudik Lebaran, 5.492 Hewan Peliharaan Diangkut Kereta Api ke Kampung Halaman
-
Pentingnya Cek Ban Pasca-mudik, Pastikan Aman untuk Aktivitas Harian
-
Angkasa Pura Indonesia Layani 10,67 Juta Penumpang Pesawat Selama Mudik Lebaran
-
Mudik Lebaran 2025 di Sultan Hasanuddin: Jumlah Penumpang Stabil, Ini Alasannya!
Terpopuler
- Advokat Hotma Sitompul Meninggal Dunia di RSCM
- Hotma Sitompul Wafat, Pengakuan Bams eks Samsons soal Skandal Ayah Sambung dan Mantan Istri Disorot
- 10 HP Midrange Terkencang Versi AnTuTu Maret 2025: Xiaomi Nomor 1, Dimensity Unggul
- 6 Rekomendasi Parfum Indomaret Wangi Mewah Harga Murah
- Pemutihan Pajak Kendaraan Jatim 2025 Kapan Dibuka? Jangan sampai Ketinggalan, Cek Jadwalnya!
Pilihan
-
Hasil BRI Liga 1: Comeback Sempurna, Persib Bandung Diambang Juara
-
RESMI! Stadion Bertuah Timnas Indonesia Ini Jadi Venue Piala AFF U-23 2025
-
Jenazah Anak Kami Tak Bisa Pulang: Jerit Keluarga Ikhwan Warga Bekasi yang Tewas di Kamboja
-
6 Rekomendasi HP Murah dengan NFC Terbaik April 2025, Praktis dan Multifungsi
-
LAGA SERU! Link Live Streaming Manchester United vs Lyon dan Prediksi Susunan Pemain
Terkini
-
Konflik Satwa-Manusia di Lampung Mengerikan: 9 Nyawa Melayang
-
Kades Ditandu 12 Km Demi Berobat: Realita Pesisir Barat Usai Lepas Status Daerah Tertinggal
-
Bening by Helena: UMKM Ini Sulap Limbah Jadi Perhiasan Cantik
-
Besok Rekayasa Lalu Lintas di Bandar Lampung Saat Aksi Bela Palestina: Ini Jalur Alternatifnya
-
Korupsi Gerbang Rumdis Bupati Lampung Timur, Dawam Rahardjo Dijebloskan ke Bui