SuaraLampung.id - Kecelakaan maut terjadi di Jalan Raya Hargo Muliyo, Kecamatan Sekampung, Kabupaten Lampung Timur, Jumat (22/4/2022) malam.
Sepeda motor Honda Beat BE 4683 FC terlibat tabrakan dengan mobil Daihatsu pikap. Akibat tabrakan ini, penumpang motor atas nama Septa Bagas Ramadhani (17) tewas di tempat.
Kanit Gakum Satlantas Polres Lampung Timur Aipda Ferdy Chandra menjelaskan, korban saat itu dibonceng rekannya Ayu Meliana Putri (22).
"Dua remaja itu mengendarai sepeda motor dari arah Kecamatan Sekampung menuju arah Kecamatan Margatiga tepat di lokasi kejadian sepeda motor tersebut bertabrakan dengan mobil Daihatsu Pikap," kata Ferdy.
Baca Juga: Honda Luncurkan City Hatchback RS dengan Honda Sensing
Pengendara mobil diketahui bernama Ali Ridho (54) warga Kelurahan Pahoman, Kecamatan Enggal, Bandar Lampung.
Setelah tabrakan terjadi, korban (Septa) meninggal di tempat kejadian.
Polisi masih melakukan pemeriksaan terhadap beberapa saksi yang melibatkan warga sekitar yang mengetahui kecelakaan.
"Kami belum bisa memberikan penyebab kecelakaan, ataukah karena ban eror, kondisi jalan atau yang lainnya, karena kami masih mendalami dengan memeriksa sejumlah saksi," ujar Ferdy.
Kontributor : Agus Susanto
Baca Juga: Terpopuler: Begal Tusuk Driver Ojol, Perampokan di Jatinegara
Berita Terkait
-
Fantastisnya Gaji YouTube Arafah Rianti, Pantas Bisa Punya 3 Mobil dan Beli Rumah Cash Rp4 Miliar
-
Ini Cara Mengetahui Sebab Mobil Tersendat di RPM Rendah dan Solusinya
-
AION Resmi Umumkan Harga Hyptec HT untuk Pasar Indonesia, Paling Murah Rp 685 Juta
-
Kenalan dengan Demplon, Simpanan Denny Cagur yang Nilainya Bikin Ngiler: Harga Setara Avanza
-
Situasi Darurat di Nissan: PHK Besar-besaran, Kepemilikan di Mitsubishi pun Dijual
Terpopuler
- Respons Sule Lihat Penampilan Baru Nathalie Tuai Pujian, Baim Wong Diminta Belajar
- Berkaca dari Shahnaz Haque, Berapa Biaya Kuliah S1 Kedokteran Universitas Indonesia?
- Pandji Pragiwaksono Ngakak Denny Sumargo Sebut 'Siri na Pace': Bayangin...
- Beda Penampilan Aurel Hermansyah dan Aaliyah Massaid di Ultah Ashanty, Mama Nur Bak Gadis Turki
- Jadi Anggota DPRD, Segini Harta Kekayaan Nisya Ahmad yang Tak Ada Seperempatnya dari Raffi Ahmad
Pilihan
-
Profil Sean Fetterlein Junior Kevin Diks Berdarah Indonesia-Malaysia, Ayah Petenis, Ibu Artis
-
Kritik Dinasti Politik Jadi Sorotan, Bawaslu Samarinda Periksa Akbar Terkait Tuduhan Kampanye Hitam
-
Bakal Dicopot dari Dirut Garuda, Irfan Setiaputra: Siapa yang Dirubah Engga Tahu!
-
Pegawai Komdigi Manfaatkan Alat AIS Rp250 M untuk Lindungi Judol, Roy Suryo Duga Ada Menteri Ikut 'Bermain'
-
Trump Effect! Wall Street & Bursa Asia Menguat, IHSG Berpotensi Rebound
Terkini
-
Air Kolam Renang Bisa Diminum? Wanita Asal Bandar Lampung Tertipu Iklan Instagram
-
Berawal dari Laporan Judi, Polisi Ringkus Pria Bersenpi Rakitan di Bengkel Campang Raya
-
Bandar Lampung Bangun Tugu Pagoda & Al-Quran, Ini Tanggapan Warga Telukbetung
-
Logistik Pilkada 2024 ke Daerah 3T Terancam Molor, Bawaslu Lampung Khawatir
-
Ayah Tiri di Pringsewu Perkosa Anak Sambung Hingga Hamil 8 Bulan