SuaraLampung.id - Bagi anda yang ingin buka puasa dengan minuman segar, patut mencoba minum es teler.
Es teler adalah minuman segar dingin yang bisa menghilangkan dahaga setelah anda berpuasa seharian.
Es teler adalah minuman campuran berbagai macam buah dengan susu.
Selain menyegarkan, kandungan buahnya juga menyehatkan.
Jenis minuman ini paling pas disantap saat berbuka puasa, terlebih disajikan dingin.
Tertarik mencoba? Dikutip dari akun Instagram @regunancha, berikut resep es teler sederhana.
Bahan:
7 buah alpukat, potong-potong
15 buah nangka, potong-potong
es batu/es, serut sesuai selera
Bahan kuah:
Baca Juga: Rayakan Ramadhan, Coca-Cola Berbagi Momen Keajaiban kepada Orang yang Membutuhkan
1200 ml air
1 buah kelapa muda ambil airnya dan kerok dagingnya
sejumput garam
susu kental manis sesuai selera
sirup gula sesuai selera
Cara Membuat:
1. Campur semua bahan kuah masukkan di kulkas biarkan dingin.
2. Untuk penyajian di mangkok tata alpukat, nangka secukupnya lalu tuang kuah dan daging kelapa.
3. Boleh ditambah es batu/es serut saat disajikan dan dituang sedikit susu kental manis.
Berita Terkait
Terpopuler
- 7 Serum Vitamin C yang Bisa Hilangkan Flek Hitam, Cocok untuk Usia 40 Tahun
- 5 Mobil Diesel Bekas Mulai 50 Jutaan Selain Isuzu Panther, Keren dan Tangguh!
- Sunscreen untuk Usia 50-an Sebaiknya SPF Berapa? Cek 5 Rekomendasi yang Layak Dicoba
- Harta Kekayaan Abdul Wahid, Gubernur Riau yang Ikut Ditangkap KPK
- 5 Mobil Eropa Bekas Mulai 50 Jutaan, Warisan Mewah dan Berkelas
Pilihan
-
Jusuf Kalla Peringatkan Lippo: Jangan Main-Main di Makassar!
-
Korban PHK Masih Sumbang Ratusan Ribu Pengangguran! Industri Pengolahan Paling Parah
-
Cuma Mampu Kurangi Pengangguran 4.000 Orang, BPS Rilis Data yang Bikin Kening Prabowo Berkerut
-
Rugi Triliunan! Emiten Grup Djarum, Blibli PHK 270 Karyawan
-
Angka Pengangguran Indonesia Tembus 7,46 Juta, Cuma Turun 4.000 Orang Setahun!
Terkini
-
Lampung Serap Puluhan Ribu Tenaga Kerja Baru! Sektor Pertanian Jadi Primadona
-
Lampung Siaga Bencana: Polda Catat Ada 114 Titik Rawan
-
Pertumbuhan Ekonomi Lampung Posisi 3 di Sumatera, Pertanian Jadi Jagoan Utama
-
Refleksi Semangat Sumpah Pemuda, BRI Gelar Pengusaha Muda BRILiaN 2025: Dukung Penuh UMKM
-
5 Facial Foam Ampuh Lawan Jerawat untuk Remaja: Harga di Bawah Rp100 Ribu