SuaraLampung.id - Pemerintah Kota Bandar Lampung segera memperbaiki drainase di 20 titik rawan banjir. Perbaikan rencananya dimulai pada Februari mendatang.
Wali Kota Bandar Lampung Eva Dwiana mengatakan perbaikan infrastruktur drainase merupakan salah satu program Pemkot Bandar Lampung dalam penanggulangan banjir.
Kemudian ke depan Pemkot Bandar Lampung juga akan mempercantik sejumlah sungai di kota ini.
"beberapa sungai juga akan dipercantik, selain itu kita juga akan benahi 600 ruas jalan," ujarnya, Minggu (16/1/2022) dikutip dari ANTARA.
Sementara itu, Kepala Dinas PU Kota Bandar Lampung, Iwan Gunawan, mengungkapkan bahwa rehabilitasi dranaise yang direncanakan Februari berjalan akan diprioritaskan pada daerah-daerah yang rawan banjir.
"Jadi perbaikan lokasinya drainase tersebar, tapi tidak satu kecamatan satu, namun berdasarkan survei yang telah dilakukan," ujarnya.
Ia pun berharap dengan diperbaikinya sejumlah drainase di kota ini ke depan akan meminimalisir banjir yang kerap terjadi di sejumlah lokasi ketika hujan lebat turun.
"Tidak semua perbaikan drainase pakai box culvert tapi menyesuaikan kondisi di lapangan," kata dia. (ANTARA)
Baca Juga: Diguyur Hujan Sepanjang Siang, Sejumlah Kawasan di Bekasi Tergenang Air
Berita Terkait
-
Badai Bert Lumpuhkan Irlandia dan Inggris: Ribuan Rumah Tanpa Listrik, Transportasi Lumpuh
-
Sempat Ingin Buru-buru Menikah, Anya Geraldine Akui Tertantang Pilih Suami yang Tepat
-
Banjir Bandang Spanyol 226 Jiwa Melayang, Ekonomi Terpuruk Rp342 Triliun
-
Pj Gubernur Jakarta Ungkap Cerita Gibran Dadakan Blusukan ke Lokasi Banjir Rob: Meski Air Mulai Kering, Beliau...
-
Tinggal di Komplek Elit, Depan Rumah Fateh Halilintar Tetap Kebanjiran
Terpopuler
- Raffi Ahmad Ungkap Tragedi yang Dialami Ariel NOAH, Warganet: Masih dalam Lindungan Allah
- Seharga Raize tapi Mesin Sekelas Innova: Yuk Simak Pesona Toyota Frontlander
- Eliano Reijnders Ungkap Rencana Masa Depannya, Berniat Susul Tijjani Reijnders
- Bayern Munchen Pampang Foto Nathan Tjoe-A-On, Pindah ke Bundesliga Jerman?
- Crazy Rich Kalimantan, Begini Mewah dan Mahalnya Kado Istri Haji Isam untuk Ulang Tahun Azura
Pilihan
-
Viral Pertamax Dituding Jadi Biang Rusaknya Fuel Pump Mobil, ITB Sampai Dipanggil
-
MR.DIY Mau Melantai Bursa di BEI, Ini Harga Saham dan Jadwal IPO
-
Diskusi OIKN dan BPK RI: Pembangunan IKN Harus Berlanjut dengan Tata Kelola yang Baik
-
1.266 Personel Diterjunkan, Polres Bontang Pastikan Keamanan di 277 TPS
-
Masa Tenang, Tim Gabungan Samarinda Fokus Bersihkan Alat Peraga Kampanye
Terkini
-
Meriahnya OPPO Run 2024, Ada Hadiah Ratusan Juta dan Diskon dengan Menggunakan BRImo
-
Pilkada 2024: KPU Bandar Lampung Antisipasi Bencana, TPS Rawan di Pulau Pasaran
-
Liburan Berujung Maut: Rombongan PAUD Terseret Ombak di Pantai Ilahan, 1 Bocah Meninggal
-
Lampung Siaga I Jelang Pencoblosan Pilkada Serentak 2024, Wamendagri Beri Catatan Ini
-
Logistik Pilkada Bandar Lampung Aman, Wamendagri: "On the Track!"