SuaraLampung.id - Viral di WhatsApp grup video dua percekcokan dua warga mengenai penggandaan kartu tanda penduduk (KTP) untuk pencairan bantuan langsung tunai (BLT) sebesar Rp 600 ribu. Dikabarkan percekcokan terjadi di Kelurahan Jagabaya III, Way Halim, Bandar Lampung.
Dalam video berdurasi 2:36 menit, terlihat dua orang perempuan berdebat di sebuah rumah. Seorang wanita bermaksud menyerahkan KTP atas nama wanita yang merekam video.
Wanita yang diduga oknum pekerja sosial masyarakat (PSM) di Kelurahan Jagabaya III itu membuat KTP atas nama warga untuk mencairkan BLT dari Kementerian Sosial (Kemensos).
Padahal warga itu sudah punya KTP. Saat uang BLT cair, warga diminta membayar uang Rp 250 untuk biaya pembuatan KTP oleh wanita oknum PSM.
Baca Juga: Ganjar Pranowo Dilaporkan Adhie Massardi ke KPK, Eks Wali Kota Solo Angkat Bicara
Terkait video yang beredar, Lurah Jagabaya III Darwin mengaku belum mengetahui adanya video yang disebut adalah warganya.
"Saya baru tahu ini, nanti saya akan cek ke Ketua RT. Insya Allah nanti ketahuan kalau memang yang ada dalam video itu warga Jagabaya III," katanya, Jumat (7/1/2022).
Setelah melihat video yang beredar di medsos itu, Darwin memastikan yang di dalam video bukan petugas dari Kelurahan Jagabaya.
"Saya pastikan itu bukan staf saya. Nanti akan saya telusuri kepada ketua RT dan ketua lingkungan untuk memastikan permasalahan sebenarnya," jelasnya.
Darwin mengatakan stafnya tidak pernah berurusan dengan masalah pembuatan KTP karena menerbitkan KTP bukan ranah pihak kelurahan.
Baca Juga: Ngakak Abis! Parodi Klip Lagu Noah, Netizen: Request Pake Truk Tangki Sedot WC Dong
"Yang jelas saya rasa itu permasalahan pribadi dan kita juga belum tahu apa kah orang yang dalam video itu warga Jagabaya atau bukan. Dan bukan ranahnya, staf saya mengeluarkan KTP, "ujarnya.
Berita Terkait
-
Baim Wong Lulusan Mana? Dikritik usai Posting Video Anak Nangis Ketemu Paula Verhoeven
-
Onty Iya Buka Suara, Klarifikasi Ucapan Arra Bocah Viral di TikTok yang Sering Mencarikannya Jodoh
-
Viral! Pantai di Iran Mendadak Berwarna Merah Darah Setelah Hujan, Apa yang Terjadi?
-
Viral Isi Minyakita Hanya 750 ML, Bagaimana Hukumnya dalam Islam?
-
Sinopsis Film Laut Tengah, Asal Tren "Popoyo Siroyo" yang Lagi Viral!
Tag
Terpopuler
- Ditahan Atas Dugaan Pemerasan, Beredar Rekaman Suara Reza Gladys Sebut Mail Syahputra Tolak Transferan
- Full Ngakak, Bio One Komentari Pengangkatan Ifan Seventeen Jadi Dirut PT Produksi Film Negara
- Jebloskan Nikita Mirzani ke Penjara Reza Gladys Sempat Disebut Cocok Gabung Gen Halilintar
- Eliano Reijnders Gabung Timnas Indonesia, PEC Zwolle Tulis Kalimat Menyentuh
- 3 Alasan yang Bikin Ustaz Derry Sulaiman Yakin Denny Sumargo, Hotman Paris dan Willie Salim Bakal Mualaf
Pilihan
-
Tiga Seksi Tol Akses IKN Ditargetkan Rampung 2027, Ini Rinciannya
-
7 Rekomendasi HP 5G Murah Mulai Rp 2 Jutaan Terbaru Maret 2025
-
Sibuk Naturalisasi, Jordi Cruyff Beri Nasihat Membumi untuk PSSI
-
Tabel KUR BRI Terbaru, Pinjaman Rp1 Juta Hingga Rp500 Juta dan Bunganya
-
Setoran Pajak Anjlok 41 Persen di Tengah Kebutuhan Anggaran Jumbo Prabowo
Terkini
-
Jadwal Buka Puasa Kota Bandar Lampung Kamis 13 Maret 2025
-
Lebaran 2025: Angkutan Barang Dibatasi di Lampung! Cek Jadwalnya
-
Serunya Kapan Lagi Buka Bareng BRI Festival 2025, Dari Kuliner Lezat hingga Hiburan
-
Jejak Harimau Sumatera Ditemukan di Lampung Barat, Imbauan Darurat Dikeluarkan
-
Cek Kesiapan Terminal Rajabasa, Pelabuhan Bakauheni dan Stasiun Tanjungkarang Hadapi Pemudik