SuaraLampung.id - Aparat Polres Lampung Selatan memusnahkan barang bukti narkoba dari berbagai jenis, Selasa (21/12/2021) di halaman Markas Polres Lampung Selatan.
Barang bukti narkoba yang dimusnahkan adalah hasil tangkapan selama dua bulan terakhir. Petugas Polres Lampung Selatan memusnahkan narkoba dengan cara dibakar.
Kapolres Lampung Selatan AKBP Edwin mengatakan, narkoba yang dimusnahkn dari berbagai jenis seperti sabu, ganja dan pil ekstasi.
Rinciannya 101 Kg sabu, 52,4 Kg ganja, 400 butir pil ekstasi, dan 150 butir erimin.
"ini semua hasil jerih payah, dan hasil buah manis jajaran Polres Lampung Selatan, dan ini merupakan prestasi yang mesti diapresiasi," kata AKBP Edwin dikutip dari Lampungpro.co--jaringan Suara.com.
Sementara di lokasi tempat pemusnahan terlihat ikut hadir pejabat Pemkab dan Forkopimda Lampung Selatan dan sejumlah organisasi kemasyarakatan. Mereka rata-rata menyatakan mengapresiasi keberhasilan Polres Lampung Selatan dalam memberantas narkotika.
Hal ini karena narkotika merupakan musuh besar negara dan juga generasi penerus bangsa. Narkoba yang bernilai milyaran itu di musnahkan dengan cara dibakar, yang sebelumnya dibahasi dulu dengan minyak tanah dan bensin.
Berita Terkait
Terpopuler
- 4 Mobil Sedan Bekas di Bawah 30 Juta Mudah Dirawat, Performa Juara!
- 5 Rekomendasi Sepatu Jalan Kaki dengan Sol Karet Anti Slip Terbaik, Cocok untuk Lansia
- Bupati Mempawah Lantik 25 Pejabat, Berikut Nama-namanya
- Stargazer vs Xpander: 10 Fakta Penentu MPV 7 Seater Paling Layak Dibeli
- 5 Pilihan Sepatu Skechers Tanpa Tali untuk Jalan Jauh, Harga Mulai Rp500 Ribu
Pilihan
-
Investor Besar Tak Ada Jaminan, Pinjol Milik Grup Astra Resmi Gulung Tikar
-
5 HP Infinix Memori 256 GB Paling Murah untuk Gaming Lancar dan Simpan Foto Lega
-
John Herdman Teratas Soal Pelatih ASEAN dengan Bayaran Tertinggi
-
Coca-Cola Umumkan PHK Karyawan
-
Unilever Jual Sariwangi ke Grup Djarum Senilai Rp1,5 Triliun
Terkini
-
5 Fakta Terbaru Kasus SPAM Pesawaran: Pemeriksaan Anggota DPR sampai Sita Aset Miliaran
-
Pantai Tanjung Setia untuk Berburu Ombak Kelas Dunia di Pesisir Barat Lampung
-
5 Kedai Kopi Lokal Terbaik di Bandar Lampung untuk Menikmati Juara Kopi Lampung
-
Heboh di Indekos Lampung, Pegawai Bank BUMN Dianiaya Hanya Gegara Speaker
-
5 Menu Sarapan Khas di Bandar Lampung untuk Awali Hari dengan Rasa Juara