SuaraLampung.id - Doddy Sudrajat sekeluarga menggelar acara 40 hari wafatnya Vanessa Angel, Senin (13/12/2021) malam. Acara itu membuat netizen geram karena dianggap tidak seperti acara mengenang Vanessa Angel.
Tidak hanya berisi pengajian, acara 40 hari Vanessa Angel yang digelar Doddy Sudrajat dilengkapi dengan acara nyanyian seperti konser. Tampil dua adik Vanessa Angel yaitu Mayang dan Chika di atas panggung.
Mayang dan Chika menyanyikan lagu milik Seventeen berjudul "Kemarin" dan milik Opick berjudul "Bila Waktu". Keduanya bernyanyi bersama di atas panggung.
Saat keduanya bernyanyi, di layat televisi tampak slide foto Vanessa Angel dan anaknya Gala Sky Andriansyah. Tak ada sama sekali foto Bibi Andriansyah tampak di layar.
Setelah selesai bernyanyi, tamu undangan yang hadir memberikan tepuk tangan terhadap penampilan Mayang dan Chika seperti sedang menyaksikan konser.
Video Mayang dan Chika bernyanyi di acara 40 hari Vanessa Angel ini diunggah ulang akun Instagram @insta_julid.
Pada foto yang diunggah, Instagram @insta_julid menyebutkan penampilan Mayang dan Chika menyanyikan dua lagu
Warganet ramai memberikan komentar di kolom komentar.
Rata-rata warganet memberikan komentar nyinyir mengenai acara 40 hari Vanessa Angel yang dikemas seperti konser.
Baca Juga: Ubah Nama Gala di Buku Yasin, Doddy Sudrajat Ngotot Tak Ada yang Salah
"Gw uda 32thn, baru kali ini gw liat acara 40harian trus ada yg nyanyi2 layaknya mau konser, ada juga yg puisi, serasa kayak acara tunangan btw, Dear pak Doddy: kenapa Nama & foto bibi gak terpampang nyata di layar? Kan bisa comot di Google klo emang gk ada fotonya. Almh dah nikah punya laki punya anak, taro foto mreka sekeluarga bukN taro foto sama mantannya lagi suap2an.. Kayak bongkar AIB ANAK SENDRI loh. Ortu macam apa ni" kata warganet.
"Seumur hidup baru tahu 40 harian ada tepuk tangan" tulis warganet.
"Berduka rasa konser miris bgt gk ada akhlak sm skali di pikir pantes gt ya miris bgt sih" kata warganet lainnya.
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Mobil Bekas Punya Sunroof Mulai 30 Jutaan, Gaya Sultan Budget Kos-kosan
- 3 Pilihan Cruiser Ganteng ala Harley-Davidson: Lebih Murah dari Yamaha NMAX, Cocok untuk Pemula
- 5 HP Murah Terbaik dengan Baterai 7000 mAh, Buat Streaming dan Multitasking
- 4 Mobil Bekas 7 Seater Harga 70 Jutaan, Tangguh dan Nyaman untuk Jalan Jauh
- 5 Rekomendasi Mobil Keluarga Bekas Tahan Banjir, Mesin Gagah Bertenaga
Pilihan
-
Tragedi Pilu dari Kendal: Ibu Meninggal, Dua Gadis Bertahan Hidup dalam Kelaparan
-
Menko Airlangga Ungkap Rekor Kenaikan Harga Emas Dunia Karena Ulah Freeport
-
Emas Hari Ini Anjlok! Harganya Turun Drastis di Pegadaian, Antam Masih Kosong
-
Pemilik Tabungan 'Sultan' di Atas Rp5 Miliar Makin Gendut
-
Media Inggris Sebut IKN Bakal Jadi Kota Hantu, Menkeu Purbaya: Tidak Perlu Takut!
Terkini
-
Begal Sadis Penagih Utang Bank Keliling Diringkus Polisi Lampung Utara
-
NTP Lampung Naik! Ubi Kayu dan Lele Jadi Penyelamat
-
Konser Bryan Adams dalam Satu Genggaman via BRImo, BRI Permudah Proses Perolehan Tiketnya
-
Kecanduan Video Porno Bikin Pemuda Nekat Cabuli Wanita Saat Salat di Masjid Garuntang
-
Lampung Siapkan 5 Kawasan Pendorong Ekonomi Daerah, Dimana Saja?