Scroll untuk membaca artikel
Wakos Reza Gautama
Jum'at, 26 November 2021 | 10:22 WIB
Komisi Aparatur Sipil Negara akan mengirimkan rekomendasi hasil pemeriksaan pejabat Kementerian Pertanian yang mengenakan seragam parpol di acara HUT Partai. [ANTARA]

Menurutnya berdasarkan keterangan tertulis yang diterima di Jakarta, Jumat, kondisi tersebut berpotensi mengganggu netralitas ASN menuju Pemilu 2024.

“Presiden selaku pemegang kekuasaan tertinggi pembinaan ASN agar mencermati potensi politisasi ASN oleh para pejabat politik dalam birokrasi," imbau Agus.

Tanpa pemberian sanksi yang tegas terhadap pejabat politik yang memimpin birokrasi, lanjut Agus, dikhawatirkan politisasi ASN akan semakin meningkat.

Sebelumnya, sejumlah ASN yang menjabat jabatan pimpinan tinggi madya (eselon I) menggunakan seragam dan atribut terafiliasi partai politik tertentu dalam acara hari ulang tahun salah satu partai politik pada 11 November 2021.

Baca Juga: Masuk DTKS, Lima Anggota DPRD Kabupaten Cirebon Ngaku Tak Pernah Terima Bansos

Menindaklanjuti temuan tersebut, KASN segera memanggil para pejabat terlibat. (ANTARA)

Load More