SuaraLampung.id - Viral ekspresi pengantin wanita saat lihat pengantin pria asyik joget dan nyanyi bersama biduan di acara pernikahan.
Sebuah momen pernikahan diabadikan oleh akun TikTok @rama*******.
Pada video yang beredar, terlihat seorang pengantin pria asyik menyanyi dan berjoget dengan biduan di acara pernikahan.
Yang menjadi sorotan adalah ekspresi pengantin wanita melihat pengantin pria bernyanyi bersama biduan.
Baca Juga: Wanita Dijambret Hingga Terjatuh, Warganet: Bekasi asik, Kok Isinya Begal Sama Jambret
Mempelai pria tersebut tampak berada di atas panggung pelaminan bersama seorang wanita.
Wanita tersebut merupakan biduan dangdut yang bernyanyi di acara pernikahan.
Mereka tampak kompak bernyanyi disaksikan sejumlah tamu undangan.
Sementara itu mempelai wanita hanya mampu memandangi tingkah sang suami.
Mempelai wanita tersebut tampak memakai gaun pengantin berwarna biru tua.
Baca Juga: Viral Dapur Serba Ungu, Perabotan Masak sampai Warna Sabun Jadi Sorotan
Dia berdiri bersama tamu undangan lainnya. Tatapan mempelai wanita tampak sinis sekaligus pasrah.
Dia hanya mampu menahan amarahnya di depan tamu undangan.
"Si istri hanya bisa tersenyum dan menahan marah karena ada banyak tamu yang hadir," tulis akun tersebut, dikutip BeritaHits.id.
Hingga akhirnya, sang ibu mengambil mic dan menggantikan menantunya bernyanyi bersama biduan.
Sang mempelai pria terlihat malu dihadapan mertuanya. Akan tetapi, dia justru mengambil makanan dan menyantapnya.
"Akhirnya sang ibupun mengambil mic dan mengambil alih acaranya. Dan pengantin cowokpun terlihat malu di hadapan mertuanya," ujar akun tersebut.
Komentar Warganet
Momen sepasang pengantin tersebut menuai reaksi dan komentar dari warganet.
Mereka menyoroti wajah sang mempelai pria yang disebut mirip pelawak Aziz Gagap.
Tak hanya itu, reaksi mempelai wanita juga menjadi sorotan.
"Mirip Aziz Gagap," kata warganet.
"Mantennya cantik," balas warganet.
Berita Terkait
-
Pramono Anung Bakal 'Pin' Komentar Netizen dan Beri Hadiah, Sindir Ridwan Kamil?
-
Pria Ini Bikin Publik Salfok, Netizen: Resto Aman dari Vampir
-
Viral Tak Digubris Polisi, Pria yang Teriak-teriak di Gerbang Polsek Kelapa Gading Ternyata Keluarga Tersangka Narkoba
-
Viral Petugas Keamanan Mirip Marselino Ferdinan, Netizen: Disuruh Cetak Gol Malah Jadi Satpam!
-
Kenapa Pernikahan Rizky Febian dan Mahalini Dianggap Tidak Sah? Kini Disarankan Menikah Ulang
Terpopuler
- Profil dan Agama Medina Dina, Akan Pindah Agama Demi Nikahi Gading Marteen?
- Ngaku SMA di Singapura, Cuitan Lawas Chilli Pari Sebut Gibran Cuma SMA di Solo: Itulah Fufufafa..
- Baim Wong Terluka Hatinya, Olla Ramlan Maju Senggol Paula Verhoeven: Ego Laki Jangan Disentil Terus
- Rumah Baru Sarwendah Tersambar Petir
- Beda Kekayaan AKP Dadang Iskandar vs AKP Ryanto Ulil di Kasus Polisi Tembak Polisi
Pilihan
-
Pemetaan TPS Rawan di Kaltim: 516 Lokasi Terkendala Internet
-
Siapa SS? Anggota DPR RI yang Dilaporkan Tim Hukum Isran-Hadi Terkait Politik Uang di Kaltim
-
Proyek IKN Dorong Investasi Kaltim Capai Rp 55,82 Triliun Hingga Triwulan III
-
Tim Hukum Isran-Hadi Ungkap Bukti Dugaan Politik Uang oleh Anggota DPR RI Berinisial SS
-
5 Rekomendasi HP Murah Mirip iPhone Terbaru November 2024, Harga Cuma Rp 1 Jutaan
Terkini
-
Meriahnya OPPO Run 2024, Ada Hadiah Ratusan Juta dan Diskon dengan Menggunakan BRImo
-
Pilkada 2024: KPU Bandar Lampung Antisipasi Bencana, TPS Rawan di Pulau Pasaran
-
Liburan Berujung Maut: Rombongan PAUD Terseret Ombak di Pantai Ilahan, 1 Bocah Meninggal
-
Lampung Siaga I Jelang Pencoblosan Pilkada Serentak 2024, Wamendagri Beri Catatan Ini
-
Logistik Pilkada Bandar Lampung Aman, Wamendagri: "On the Track!"