SuaraLampung.id - Baru saja cerai dari Stefan William, Celine Evangelista sudah digosipkan dekat dengan seorang pria.
Tak main-main, pria yang diisukan dekat dengan Celine Evangelista ini ialah seorang pengusaha batu bara.
Awak media yang penasaran dengan kabar tersebut mencoba mengonfirmasi langsung ke Celine Evangelista.
Saat dikonfirmasi isu kedekatan dengan pengusaha batu bara, Celine Evangelista justru kaget.
Baca Juga: Celine Evangelista Sakit Usai Resmi Bercerai dari Stefan William
Ia balik bertanya dari mana kabar itu muncul.
"Masa?? Siapa yang ngomong?" kata Celine Evangelista dikutip dari kanal YouTube Voxpop Selebriti, Rabu (20/10/2021).
Celine Evangelista tidak memberi penjelasan mengenai isu kedekatan dengan pengusaha batu bara. Host acara Kopi Viral ini hanya menimpali dengan candaan pengusaha lainnya.
"Pengusaha lele," tuturnya sembari tertawa.
Sambil menghindari awak media, Celine Evangelista juga menolak menanggapi dugaan hadirnya orang ketiga dalam rumah tangga. Baginya, kisah cinta bersama Stefan William telah berakhir.
Baca Juga: Dua Hari Resmi Cerai dari Stefan William, Celine Evangelista Sakit
"(isu orang ketiga) Wah nggak tahu, kalau itu mah yaudah, yaudah," terang Celine.
Berita Terkait
-
Pendeta ini Tulis Pesan untuk Celine Evangelista dan Ruben Onsu yang Kini Mualaf
-
Perjalanan Spiritual Celine Evangelista, Mualaf hingga Berhijab: Sempat Ada Rasa Takut
-
Celine Evangelista Kembali Unggah Video Umrah, Kutip Ayat Alquran Soal Kesabaran
-
Dibongkar Umi Pipik, Ini Alasan Celine Evangelista Belum Berhijab Meski Sudah 3 Kali Umrah
-
Usai Lebaran di Mekkah, Celine Evangelista juga Rayakan Ulang Tahun Sambil Umrah
Tag
Terpopuler
- Pemutihan Pajak Kendaraan Jatim 2025 Kapan Dibuka? Jangan sampai Ketinggalan, Cek Jadwalnya!
- Sama-sama Bermesin 250 cc, XMAX Kalah Murah: Intip Pesona Motor Sporty Yamaha Terbaru
- Emil Audero Menyesal: Lebih Baik Ketimbang Tidak Sama Sekali
- Forum Purnawirawan Prajurit TNI Usul Pergantian Gibran hingga Tuntut Reshuffle Menteri Pro-Jokowi
- 5 Rekomendasi Moisturizer Indomaret, Anti Repot Cari Skincare buat Wajah Glowing
Pilihan
-
Laga Sulit di Goodison Park: Ini Link Live Streaming Everton vs Manchester City
-
Pemain Keturunan Jawa Bertemu Patrick Kluivert, Akhirnya Gabung Timnas Indonesia?
-
Jadwal Dan Rute Lengkap Bus Trans Metro Dewata di Bali Mulai Besok 20 April 2025
-
Polemik Tolak Rencana Kremasi Murdaya Poo di Borobudur
-
8 Rekomendasi HP Murah Rp 2 Jutaan Memori 256 GB Terbaik April 2025
Terkini
-
Ribuan Warga Lampung Bersatu untuk Palestina: Babang Tamvan Serukan Boikot Produk Israel
-
Truk Pengangkut Rongsokan Hantam Pelabuhan Bakauheni: Diduga Rem Blong
-
Cuaca Buruk di Bandara Radin Inten II, Lion Air Mendarat di Palembang
-
Konflik Satwa-Manusia di Lampung Mengerikan: 9 Nyawa Melayang
-
Kades Ditandu 12 Km Demi Berobat: Realita Pesisir Barat Usai Lepas Status Daerah Tertinggal